Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Kamis, 11 Mei 2023 - 00:38 WIB

Patmor Samapta Polresta Palangka Raya Sambangi Kantor Perbankan

Polresta Palangka Raya – Personel Satuan Samapta Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng kembali melaksanakan patroli sambang ke Kantor Perbankan di Wilayah Kota Palangka Raya, Rabu (10/5/2023) siang.

Kapolresta Palangka Raya Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H. melalui Kasat Samapta AKP Gatoot Sisworo, S.Sos menuturkan, patroli tersebut dilaksanakan oleh tim patmor Samapta yang dipimpin oleh Briptu Faizal Abdillah bersama Bripda Rifky Abdi Surya.

Baca juga  Maklumat Kapolda Kalteng di tempelkan di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

Gatoot menambahkan, selain untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif, kegiatan patroli sambang ke Kantor BRI di Jalan Tjilik Riwut Km. 7 Kota Palangka Raya tersebut juga bertujuan untuk menjalin kemitraan dengan masyarakat.

Baca juga  Tekan Angka Kecelakaan, Sat Lantas Tingkatkan Patroli Daerah Rawan Laka

Kepada anggota satuan pengamanan (Satpam) yang tengah bertugas, Faizal juga mengingatkan untuk senantiasa waspada terhadap potensi gangguan Kamtibmas dan pelaku tindak pidana serta jangan ragu untuk menghubungi apabila memerlukan bantuan aparat Kepolisian.(b1b)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Satgas TMMD ke-126 Kodim 1208/Sambas Lanjutkan Pembangunan Septic Tank MCK Sekolah Dasar

Artikel

Profil: Polri Rekrutmen Akpol Transparan, Pakai Calo Dipastikan Sia-sia!

Artikel

Hari Terakhir Jelang Cuti Idul Fitri 1445H, Ini Arahan Pj Gubernur Ke Jajaran Pemprov

Artikel

Patroli Stasioner di Kantor BAWASLU yang dilaksanakan sat samapta dan memastikan aman.

Artikel

Ir Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Ahmad Fajar Resmi Sandang Pangkat Baru

Artikel

Target Pendapatan Baznas, Brebes Lampaui

Artikel

Sampang Hebat Bermatabat Punya Sejarah, Bupati Dan Wakil Bupati Di Lantik Langsung Presiden

BERITA UTAMA

Sambang Ke Pangkalan Ojek, Bhabinkamtibmas Kelurahan Pahandut Sampaikan Pesan Kamtibmas