Home / Uncategorized

Kamis, 7 September 2023 - 17:49 WIB

Danyonmarhanlan IX Ambon Menghadiri Upacara HUT Ke-448 Tahun Kota Ambon

Danyonmarhanlan IX Ambon Menghadiri Upacara HUT Ke-448 Tahun Kota Ambon.(foto)

Danyonmarhanlan IX Ambon Menghadiri Upacara HUT Ke-448 Tahun Kota Ambon.(foto)

 

TNI AL, Dispen Kormar Ambon. Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) IX Ambon Letkol Marinir Rowin Zummy Simarmata, M.Tr.Opsla menghadiri kegiatan upacara dalam rangka memperingati HUT Ke-448 Kota Ambon yang digelar di lapangan Merdeka, Kec. Sirimau, Kota Ambon, Maluku. Kamis (07/09/2023).

Penjabat (Pj) Walikota, Bodewin M. Wattimena M. Si bertindak selaku Inspektur (Upune) Upacara, dan selaku pemimpin (Kapitan) upacara kepala kesbangpol kota Ambon Yan Suitela Stp.

Baca juga  Simak Yang Dilakukan Personel Polsek Pandih Batu Cegah Terjadinya Karhutla

Dalam Sambutan Pejabat Walikota Ambon Bodewin Wattimena M. Si. mengatakan, perayaan HUT Kota Ambon Ke-448 Tahun ini mengusung tema “Ambon Par Samua”. Pilihan tema ini bukan suatu hal yang kebetulan tetapi didasari atas pemikiran dan pertimbangan terhadap kondisi Kota ini baik dimasa lalu maupun masa kini serta upaya untuk membangun Kota ini menuju masa depan yang lebih baik.

Kemajuan Kota Ambon saat ini tidak lepas dari campur tangan semua pihak baik Pemerintah Provinsi, Forkopimda, DPRD, ASN, serta masyarakat. Untuk itu, Walikota Ambon berterima kasih kepada semua pihak yang telah membangun Kota Ambon hingga bisa seperti sekarang ini.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Penyuluhan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

Sementara itu Danyonmarhanlan IX Ambon mengatakan, “HUT Kota Ambon tahun ini agar dijadikan momentum keikutsertaan Korps Marinir dalam mendukung dan memajukan pembangunan di Kota Ambon khususnya dalam bidang kemaritiman maupun keamanan di titik sentral laut dan perairan Kota”, ujarnya.@habibgila

Danyonmarhanlan IX Ambon Menghadiri Upacara HUT Ke-448 Tahun Kota Ambon.(foto)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kapal Satpolairud Polres Pulang Pisau, Disulap Jadi Perpustakaan Terapung untuk Dukung Literasi di Daerah Perairan

Uncategorized

Pembagian Brosur Keselamatan Berlalu lintas kepada pengguna jalan, pengendara roda 2 & pengemudi roda 4

Artikel

Pasi Log Kodim 1208/Sambas Hadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke–96 Tahun 2024.

Artikel

Pasipers Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel, Pemberangkatan Cuti Gelombang 2

BERITA UTAMA

Ketua Bhayangkari Cabang Pulang Pisau Pimpin Sertijab Ketua Seksi Kebudayaan

BERITA UTAMA

Dialog Interaktif Wali Kota, Anggota Linmas Usul Seragam Baru dan Peningkatan Kesejahteraan

Uncategorized

Mendekati Hari Lebaran Idul Fitri, Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli Dialogis

Artikel

Polisi Cinta Petani Dengan Pemanfaatan dan Stabilitas Melalui PKPN