Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / Home / HUKRIM / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:10 WIB

WADAN KORMAR ASAH KEMAMPUAN MENEMBAK DI BULAN RAMADHAN, BERSAMA PJU KORMAR

WADAN KORMAR ASAH KEMAMPUAN MENEMBAK DI BULAN RAMADHAN, BERSAMA PJU KORMAR

WADAN KORMAR ASAH KEMAMPUAN MENEMBAK DI BULAN RAMADHAN, BERSAMA PJU KORMAR

 

Dispen Kormar TNI Angkatan Laut (Jakarta). Wakil Komandan Korps Marinir Brigadir Jenderal TNI (Mar) Muhammad Nadir, M.Tr.Opsla., melaksanakan menembak pistol bersama Pejabat Utama Korps Marinir bertempat di Lapangan Tembak Pistol Jusman Puger Marinir Cilandak Jakarta Selatan, Rabu (14/03/2025).

Bulan Ramadhan bukan menjadi suatu hambatan untuk melaksanakan latihan menembak pistol justru menjadi pilihan, disamping tidak terlalu menguras tenaga yang terpenting dalam meningkatkan kemampuan menembak sesuai dengan yang diharapkan.

Baca juga  Puluhan Sekolah Ikuti Lomba PBB Piala Panglima TNI, Sambut HUT ke-79 TNI

Sebagai bagian dari Prajurit TNI Angkatan Laut, terlebih untuk para Perwira Korps Marinir keahlian menembak harus benar-benar dikuasai disamping untuk dirinya sendiri tapi juga dapat memberikan contoh kepada para anggotanya baik dari segi disipilin, ketangkasan, dan kemampuan.

Baca juga  DANYONIF 4 MARINIR TERIMA KUNJUNGAN DARI DANBRIGIF 1 MARINIR.

Latihan menembak pistol diawali dengan menembak pistol jarak 20 meter, terdiri dari menembak _slow fire_ dalam waktu 3 menit dengan 10 butir amunisi dan _rapid fire_ dengan waktu 63 detik dengan 10 butir amunisi serta tahap percobaan dalam waktu 60 detik dengan 3 butir amunisi.bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Isak Tangis Warnai Penyerahan Jenazah AKP GS Rahail

BERITA UTAMA

Batituud Wakili Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Penawaran Lelang Barang dan Jasa Desa Karangkemiri Kec Karanganyar.

Uncategorized

LBH milenial Bangka tengah menerima laporan terkait dugaan mafia tanah yang berada di desa bukit kijang.

BERITA UTAMA

PWT (Parking, Walking, Talking) merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

BERITA UTAMA

Jalin Silaturahmi dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Melaksanakan Sambang Desa

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Artikel

Mantan Kapolsek Batu Mencalonkan Diri Sebagai Anggota Legeslatif Melalui PAN

Artikel

Danramil 09/Kutowinangun Ikuti Rapat Pengadaan Barang dan Jasa