Home / Uncategorized

Senin, 13 Maret 2023 - 17:55 WIB

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Polres Pulang Pisau – Giat patroli rutin kembali digelar oleh Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, seperti yang kita lihat, patroli kepada masyarakat kembali dilaksanakan untuk mengajak masyarakat untuk meningkatkan kamtibmas, Senin (13/03/2023) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H. mengatakan bahwa melalui agenda ini pihaknya kerap memberikan edukasi kepada masyarakat terutama para pengguna jalan untuk tertib sadar mengenai kamtibmas.

Baca juga  Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Menyalurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Mentaren Giat baksos di kawasan slum area pasar Kamis jalan tingang Menteng

Disebutkan, agenda patroli rutin dilakukan di Wilayah hukum Polsek Maliku selain menegakkan peraturan, kami secara humanis juga mengedukasi masyarakat tentang pentingnya kamtibmas, meski saat berkendaraan.

Baca juga  Polsek Kahayan Tengah malaksanakan kegiatan Jum'at Curhat di Kedai Kopi Polsek Kahayan Tengah bertempat di Desa Sigi Kec. Kahayan Tengah.

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya para pengguna jalan ini dapat memahami pentingnya kamtibmas,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Rutinitas Personil polsek Kahayan kuala melaksanakan serah terima piket penjagaan mako polsek Kahayan kuala

Uncategorized

Warga Perguruan Silat Panggungrejo Sukarela Bongkar Tugunya, Kapolres Blitar Beri Apresiasi

Uncategorized

Berikan Rasa Aman ditengah Masyarakat Dalam Mengantisipasi serta melaksanakan Patroli KRYD

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

BERITA UTAMA

Kendaraan Pribadi dan Dinas Operasional Korem 045/Gaya di Periksa

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Berikan sosialisasi Pelayanan publik Kepada Masyarakat terkait penerbitan SKCK

Artikel

Babinsa Desa Popoh Aktif Dampingi Posyandu Dalam Upaya Cegah Stunting

BERITA UTAMA

Polresta Magelang Tindak Tegas Penambangan Pasir Ilegal di Kawasan Lereng Merapi