Home / Uncategorized

Minggu, 30 April 2023 - 22:55 WIB

Sembari Patroli, Briptu Syifa Sosialisasikan Pencegahan Karhutla

Polresta Palangka Raya – Pesonel Polsek jajaran Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng terus berupaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) diwilayahnya.

Upaya tersebut diwujudkan dengan terus menggiatkan patroli sambaing serta mensosialisasikan larangan membersihkan lahan hingga pekarangan dengan cara membakar karena hal tersebut berpotensi menyebabkan Karhutla.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Sosialisasi Saber Pungli Kepada Warga Binaannya

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh Briptu Muhammad Syifa, Bhabinkamtibmas Polsek Rakumpit yang sehari-hari bertugas di Wilayah Kelurahan gaung Baru, Kecamatan Rakumpit Kota Palangka Raya, Minggu (30/4/2023) siang.

Sembari berpatroli, Syifa juga mengajak warga untuk berperan aktif mencegah terjadinya Karhutla dengan turut melaporkan segera ke Polsek Rakumpit apabila mengetahui adanya oknum yang sengaja melakukan pembakaran lahan.

Baca juga  Menyemarakan Bulan Suci Ramadhan 1445 Hijriah Tahun 2024 Masehi, Media Bhirawanews Berbagi di Bulan Ramadhan

“Kami juga menjelaskan bahaya kabut asap yang ditimbulkan akibat Karhutla serta ancaman pidana penjara dan denda bagi oknum yang sengaja membakar lahan hingga mengakibatkan kebakaran hutan yang luas,” pungkasnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla kepada Masyarakat saat laks Patroli Dialogis

Uncategorized

Patroli Malam Obyek Vital SMA N 1 Pandih Batu Kec. Pandih Batu

Artikel

Mencupakan Keluarga Besar TargetNews.id Turut Berduka Cita, Atas Berpulangnya IBU CAMALIA YASMIN Binti MUHAMMAD Bin AYUB Istri tercinta dari Brigjen Pol. Dr. Rakhmad Setyadi, S.I.K., S.H., M.H.

Uncategorized

Personel Polsek Sebangau Kuala Sosialisasi kan Super App Kepada warga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sosialisasikan aplikasi Polri Super Apps pada masyarakat

Artikel

LEPAS SAMBUT KEPEMIMPINAN DI KOREM 071 WIJAYAKUSUMA

Uncategorized

Serahkan Ambulans Makota Presisi Wujud Kolaborasi Kemanusiaan Polresta Malang Kota Dengan Relawan

Artikel

Polri dan Grab Perkuat Kolaborasi untuk Pelayanan Optimal bagi Masyarakat