Home / Uncategorized

Minggu, 3 September 2023 - 18:23 WIB

Beri semangat dan juga himbauan Kamtibmas kepada petugas Satkamling, saat pelaksanaan Patroli Presisi

Polres Pulang Pisau – Giat patroli dialogis secara rutin terus digelar oleh Personel Sat Samapta, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, seperti yang kita lihat, personel sat samapta melaksanakan pengecekan ke Poskamling dan memberikan sengat serta himbauan kamtibmas saat giat patroli dialogis tersebut dengan harapan masyarakat mau meningkatkan kamtibmas dilingkungan nya, hal tersebut dilakukan, pada Sabtu (02/09/2023) malam

Baca juga  Antisipasi Terjadinya Karhutla, Polsek Maliku rutin Cek Sekat Kanal di Daerah Rawan Karhutla.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasat Samapta Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H. mengatakan bahwa melalui pergelaran personel seperti ini pihaknya juga memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya sit kamtibmas yang kondusif

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya di tempat tempat keramaian maupun pemukiman menjadi lebih aman” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Ngopi bareng Tokoh Agama, Sat Binmas Polres Kendal eratkan persaudaraan

BERITA UTAMA

DANMENART 2 MAR PIMPIN SERTIJAB KOMANDAN BATALYON, WADANMENART DAN PENGUKUHAN DANKIMA MENART 2 MAR

Uncategorized

Polsek Kahayan Tengah Sampaikan Himbauan Tertib Berlalulintas Kepada Pengguna Jalan

Artikel

Dandim 0820/Probolinggo Letkol Arm Heri Budiasto Pimpin Upacara Korps Raport Serah Terima Jabatan Danramil Dan Masa Persiapan Pensiun

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla untuk Warga di Desa Binaan.

Artikel

Wadan Brigif 2 Marinir Terima Lattekpas Siswa Diktukpa Angkatan LIV Korps Marinir TA. 2025

Uncategorized

Tekan Resiko Akubat Laka Air Anggota Satpolairud Cek Alat Keselamatan Diatas Fery

Artikel

Respon Cepat Polresta Banyuwangi Berhasil Amankan 4 orang Pelaku Pengeroyokan