Home / Uncategorized

Rabu, 6 September 2023 - 17:38 WIB

Bhabinkamtibmas Laksanakan Penyuluhan TPPO di Wilkum Polsek Maliku.

 

Polres Pulang Pisau – Bripka Arif Widodo menyambangi warga masyarakat di binaannya, Desa Gandang Barat, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, dalam rangka penyuluhan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) untuk warga masyarakat di desa binaan, Rabu (06/09/2023) Pagi

Bhabinkamtibmas menyampaikan bahwa modus yang dilancarkan oleh pelaku TPPO sering kali membuat warga masyarakat yang belum mengerti langsung tergiur, salah satunya modus bekerja keluar negeri dengan gaji besar serta fasilitas yang terkesan sangat baik,

Baca juga  Normalisasi Waduk Mahalayu Butuh Lahan 70 Hektar Pembuangan Lumpur

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, TPPO dapat dibedakan atas perdagangan internal, perdagangan lintas batas (internasional), perdagangan anak, perdagangan perempuan, perdagangan pria, perdagangan seksual komersial, perdagangan buruh paksa dan perdagangan organ tubuh

Baca juga  Jalin Keakraban Babinsa Parit Setia Komsos Bersama Petani Jeruk Desa Binaan.

“kami memaksimalkan fungsi Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) dan Polisi RW untuk memberikan imbauan kepada masyarakat agar dapat terhindar dari kasus TPPO, jika ada warga masyarakat yang akan bekerja di luar negeri harap pastikan bahwa semua proses dilakukan secara resmi, legal, dan prosedural”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polda Jateng gelar Doa Lintas Agama; Irjen Pol Ahmad Luthfi dan Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf Lantunkan Sholawat, Doa untuk Keamanan dan Kedamaian Negeri

Artikel

Mayjen TNI Rudy Saladin Fokus ke Jaringan Irigasi Tersier

Uncategorized

Pastikan Keamanan Obvit, Polresta Palangka Raya Lakukan Pam di Bandara Tjilik Riwut

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Apel Serah Terima piket jaga di Halaman Mako Polsek Sebangau Kuala

Artikel

KPU Sidrap Batasi Akses Media di Debat Cabup, FPII : Langgar Hak Kebebasan Pers

Uncategorized

Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Artikel

Pemprov Sultra Luncurkan Aplikasi Qurban

BERITA UTAMA

Strategi Komunikasi Pemerintah Kabupaten Tegal Turunkan Angka Stunting