Home / Uncategorized

Minggu, 24 September 2023 - 21:28 WIB

Sambangi Pelaku Usaha Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Personil satbinmas himbau Penjual Telur di pasar Patanak

 

Pulang Pisau – Untuk Meminimalisir kejahatan khususnya Kriminalitas, Kepolisian Wilayah Hukum Polres Pulang Pisau personil Satbinmas Kanit Binkamsa Aipda Alfiyani melaksanakan Kunjungan/sambang kepada pelaku usaha di pasar Patanak jalan Tingang Menteng kelurahan Pulpis Kecamatan Kahayan hilir, Minggu ( 24/09/2023).

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Kanit Binkamsa AIPDA Alfiyani melaksanakan kunjungan terhadap pelaku usaha yang menurutnya sangat efektif dalam menyampaikan pesan kamtibmas kepada masyarakakat dan khususnya pelanggan atau pembeli dipasar Patanak.

Baca juga  Ratusan Warga di Sekitar Kebun Ngabang Hadiri dan Terima Bantuan Dalam Rangka Program Safari Ramadhan PTPN IV Regional V

Tingkatkan kewaspadaan serta laksanakan upaya upaya preventif dalam mencegah tindak kejahatan, selalu berpesan kamtibmas dengan menyambut pelanggan dengan rasa hormat dan ramah sehingga diharapkan selain menjadi pelaku usaha dapat juga atau minimal mengingatkan warga sekitar untuk selalu waspada terhadap tindakan kriminalitas.

Baca juga  Ikut Memeriahkan Hut Ri Ke 79 Babinsa Keluarga Air Gotong Royong Siapkan Perlengkapan Lomba

Kasatbinmas Polres Pulpis IPTU Laaser Kristovor,S.H., menyampaikan bahwa, kegiatan yang dilakukan oleh anggotanya untuk menjalin di kemitraan dengan warga masyarakat, dengan memberikan pesan kamtibmas agar lebih waspada terhadap para pelaku kejahatan sehingga terciptanya situasi yang aman dan kondusif, jelas Kasat

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Imbauan Kamseltibcar Lantas kepada Pengendara

Uncategorized

Upaya mencegah kejadian tindak pidana personel Sat Samapta lakukan Patroli di Obvit, Obter dan Lembaga Pemerintahan

Artikel

Babinsa Las Bantu Bersihkan Sisa Kebakaran Rumah Warga Binaan

Artikel

Penyelenggara Pemerintahan, Wajib Mensosialisasikan Kesadaran Hukum

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala di bulan ramadhan mengikuti kegiatan Tadarusan membaca Ayat Al’quran bersama warga dan Tokoh Agama

BERITA UTAMA

Gelar Jumat Curhat, Kabag Ops Polres Kendal Dengarkan Keluhan Masyarakat

Uncategorized

Pentingnya Pola Hidup Sehat, Personel Satgas Yonif 611/Awang Long Laksanakan Pembersihan SMP Negeri Agimuga

Uncategorized

Danramil 04/Kar Hadiri Acara Barit Desa Pohkumbang