Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:55 WIB

Antisipasi Balap Liar Satlantas Polres Pulang Pisau Giatkan Patroli Subuh

Antisipasi Balap Liar Satlantas Polres Pulang Pisau Giatkan Patroli Subuh

Antisipasi Balap Liar Satlantas Polres Pulang Pisau Giatkan Patroli Subuh

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui IPTU Divani Mareta Astuti, S.Tr.K., laksanakan pelaksanaan patroli selesai sholat subuh hingga matahari terbit di jalan raya, Kamis (6/3/2025).

Patroli Subuh selama bulan Ramadhan ini menyasar sepanjang jalan sepi penduduk jalan raya yang rawan digunakan Balap Liar atau Trek Trekan.

Baca juga  Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital tertentu ( SPBU ) dan sekitarnya

Kasatlantas IPTU Divani Mareta Astuti, S.Tr.K., dari tempat terpisah menyampaikan bahwa pihaknya menggelar Patroli Subuh ini untuk mewujudkan situasi aman dan kondusif selama bulan Ramadhan.

“Tujuannya untuk memastikan bahwa area daerah tersebut tidak ada aksi balap liar yang sangat menggangu kenyamanan masyarakat bahkan bisa berakibat korban jiwa manusia dan materi jika terjadi laka lantas,” ujarnya.

Baca juga  Gelar Ops Bina Karuna telabang 2023, Sat Binmas Polres Pulpis Himbau Warga cegah Karhutla

Lebih lanjut Kasatlantas menjelaskan bahwa pihaknya akan terus menurunkan anggota untuk melaksanakan patroli di tempat-tempat yang rawan menjadi tempat aksi balapan liar.

” Semoga dengan hadirnya anggota Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan Patroli Subuh dapat meniadakan aksi balap liar pada bulan ramadhan sehingga tidak menganggu ketentraman dan kenyamanan masyarakat.” pungkas IPTU Divani Mareta Astuti, S.Tr.K.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik Alur Pelayanan Biaya Pelayanan Dan Waktu Pelayanan Penerbitan SKCK di Polsek Kahayan Tengah

Uncategorized

Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Cek Kondisi 57 Tahanan

Uncategorized

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

BERITA UTAMA

Rumah Tidak Layak Huni Di Pejengkolan Mulai di Garap Satgas TMMD

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Hadir Peringati Tahun Baru Islam

Uncategorized

Penertiban Miras, Polisi di Situbondo Amankan Ratusan Botol Arak

Uncategorized

Maklumat Kapolda Kalteng di tempelkan di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

Uncategorized

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau tidak jera dan tidak bosan sampaikan Teguran Simpatik Kepada pengguna sepeda motor Yang Tidak Menggunakan Helm standar SNI