Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Olahraga / Tag / TNI / Uncategorized

Jumat, 30 Agustus 2024 - 03:05 WIB

Dandim 0815/Mojokerto Prioritaskan Hanpangan Hingga Netralitas TNI

 

TARGETNEWS.ID Mojokerto, – Dandim 0815/Mojokerto Letkol Inf Rully Noriza, S.I.P., M.I.P., berkunjung ke Makoramil 0815/12 Ngoro, Jalan Gajah Mada, Desa/Kecamatan Ngoro, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Kamis (29/08/2024).

Kunjungan ini merupakan agenda Dandim 0815/Mojokerto dalam rangka memantau secara langsung perkembangan situasi wilayah serta kondisi personel di satuan bawah (Koramil).

Didampingi Pasi Ops Lettu Inf Suwandi, kehadiran Dandim 0815/Mojokerto disambut Danramil 0815/12 Ngoro Kapten Inf Herman Hidayat beserta anggota di Ruang Aula Makoramil.

Baca juga  Danyonif 621/Manuntung Resmi Membuka Lomba Antar Kompi

Pada kesempatan tersebut, tak henti Dandim menekankan kepada seluruh anggota tentang Netralitas TNI.

“Rangkaian tahapan Pilkada telah memasuki tahapan pendaftaran pasangan calon. Untuk itu para Prajurit harus pegang teguh Netralitas TNI, tidak ada tawar menawar”, tegas Dandim.

Baca juga  Aipda Sudarto Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Sasar Masyarakat Pesisir

Dandim 0815 melanjutkan, terkait program Hanpangan yang telah berjalan, agar anggota terus melakukan koordinasi dan kolaborasi di lapangan dengan semua pihak, dengan harapan capaian target terjadi peningkatan signifikan.

“Jaga terus kekompakan dan soliditas, laksanakan tugas dengan baik. Tak kalah pentingnya jaga kesehatan dan pola makan”, pungkas Dandim.red

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Gencar dan tak kenal lelah Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Artikel

Peringati Hari Bakti TNI AU ke-77 dan Sambut HUT Wara ke-61, Lanud Iskandar Laksanakan Ziarah Rombongan ke TMP Indra Pura

BERITA UTAMA

Ratusan Prajurit TNI AL Siap Laksanakan Latsunaslat TA 2023

BERITA UTAMA

KAKANWIL JATIM INGATKAN JAJARAN UNTUK BEKERJA SESUAI SOP DAN TIDAK MENYALAHGUNAKAN WEWENANG

Artikel

Berikan Materi Peraturan Baris Berbaris Personel Kodim 1009/Tanah Laut Kunjungi Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Tanah Laut

BERITA UTAMA

Polwan Polda Jatim Asal Pasuruan Jadi Lulusan Terbaik Akademi Kepolisian di Turki

Artikel

Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Ini Yang Dilakukan Bripka Andi

Uncategorized

Cegah Karhutla Sedini mungkin Personil Satbinmas Gencar Lakukan Patroli sambang dan Sosialisasi