Home / Uncategorized

Kamis, 1 Juni 2023 - 15:34 WIB

Giat Preventif terhadap kejahatan / tindak pidana personel Sat Samapta lakukan Patroli di Obvit

 

Polres Pulang Pisau, Satsamapta Polres Pulang Pisau melaksanakan giat upaya mencegah kejahatan C4 (Curas, Curat, Cubis dan Curanmor) di wilkum Polres Pulang Pisau, khususnya di obyek vital yang ada di wilkum Polres Pulang Pisau, personel Sat Samapta Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, dengan menggelar patroli pada obyek vital pada hari Kamis (01/6/2023) siang

Baca juga  Turut Meriahkan Peringatan HUT RI ke-78, Bhabinkamtibmas Menteng Lakukan Ini

Upaya preventif tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya pada obyek vital, seperti Bank BPK Cab Pulpis, BNI capem Pulpis, BRI Cab Pulpis, Bank Mandiri dan perkantoran Pemda Pulpis.

Baca juga  Personel Polsek Banama Tingang Mengawali Kegiatan Dengan Laksanakan Serah Terima Piket Jaga Mako

“Tujuan kegiatan patroli guna menekan angka kriminalitas serta terjadinya kejahatan seperti Curas, Curat, Cubis maupun Curanmor” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah Balapan Liar dan Tawuran, Sat Samapta laks Patroli Blue Light di fasilitas Public

Uncategorized

Danjen Akademi TNI kunjungi Stand Akademi Militer dalam event The Canisius Education Fair 2023

Uncategorized

Personel Polsek Sebangau Kuala Berikan Himbauan dan Sosialisasi Karhutla.

Uncategorized

POLANTAS PATROLI RUTIN DI DAERAH RAWAN KECELAKAAN LALU LINTAS

Uncategorized

Polda Kalbar Kembali Ringkus Pria Pengedar Narkoba, Amankan 1,54 Gram Narkotika Jenis Sabu

Uncategorized

Junjung Tinggi HAM, Polresta Palangka Raya Berikan Layanan Besuk Online bagi Keluarga Tahanan

Uncategorized

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Uncategorized

Babinsa Koramil 06/Sruweng Patroli Sambil Komsos Dengan Warganya