Home / Uncategorized

Selasa, 17 September 2024 - 17:34 WIB

Giat Sosialisasi Akun Media Sosial Humas Polres Pulang Pisau.

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Sebangau Kuala telah dilaksanakan kegiatan sosialisasi Akun Media sosial Humas Polres Pulang Pisau, Senin (16/09/2024) Pagi

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Djunedie. menuturkan adapun maksud dan tujuan dari giat tersebut dilaksanakan guna mewujudkan sumber informasi resmi kepada masyarakat melalu akun media sosial yang di miliki Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Wakapolrestabes Surabaya Pimpin Langsung Pemeriksaan Senjata Api Anggota

Kegiatan ini dilaksanakan guna juga mengajak masyarakat untuk mengikuti /Follow akun media sosial yang dimiliki polres pulang pisau guna mempermudah mendapatkan informasi dan aduan melalui media sosial. Tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi warga Kanit Binmas Sosialisasi cegah karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Sampaikan Pesan Kamtibmas

BERITA UTAMA

KETUA UMUM LEMBAGA PEMANTAU KEBIJAKAN PUBLIK KALBAR , PERTANYAKAN “PROSES KASUS DANA BANTUAN PESANTREN FAJAR BLINTANG DI POLRES KAB.SEKADAU

BERITA UTAMA

Polsek Sabangau Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih

Artikel

Rutinitas Personil polsek Kahayan kuala melaksanakan serah terima piket penjagaan mako polsek Kahayan kuala

Artikel

Komandan Yonmarhanlan IV Memberikan Pengarahan Kepada Seluruh Prajuritnya

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Jalin Silaturahmi Dengan Ketua RT Di Wilayah Binaan

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas