Home / Uncategorized

Senin, 17 April 2023 - 13:46 WIB

Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima

Polresta Palangka Raya – Pelaksanaan apel serah terima piket fungsi personel Polresta Palangka Raya berlangsung di depan ruang SPKT Mapolresta setempat, Senin (17/4/2023) pagi.

Dimana, Apel tersebut diikuti oleh masing – masing Satuan Fungsi (Satfung) dan langsung dipimpin Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., MH., melalui Kepala Unit (Kanit) III SPKT Aiptu Feb Suprianto.

Baca juga  Berikan Penghargaan Prajurit Berprestasi Dandim Mempawah : Semoga Menjadi Motivasi Untuk yang Lain

“Kegiatan apel ini dilakukan sebagai bentuk pengawasan pimpinan terhadap personil yang akan melakukan tugas jaga lama untuk diserahkan kepada petugas jaga baru,” ungkapnya.

“Terimakasih atas pelaksanaan apel serah terima pagi ini, anggota agar melaksanakan pengecekan tahanan sesuai dengan SOP,” sambungnya.

Baca juga  Kapolres Pulang Pisau Tegaskan Kepada Anggotanya Jangan Main-Main dengan Narkoba

Untuk itu, harap Feb, menjaga tahanan bukan hanya tugas dan dibebankan kepada piket jaga tahanan saja tetapi tugas semua piket fungsi Polresta Palangka Raya.

“Maka dari itu, tidaklah berlebihan jika kami mengharapkan tetap jaga kekompakan ini demi memberikan pelayanan terbaik bagi semua lini masyarakat,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Menurunnya Kuantitas Air Sungai Anggota Satpolairud Himbauan Masyarakat Jangan Buang Sampah Ke Aliran Sungai

Artikel

Polwan Polrestabes Surabaya Bagikan Helm dan Bunga

BERITA UTAMA

Prihatin, Sat Samapta Polres Pulpis Bantu Warga Kurang Mampu

Artikel

Kodim 1008/Tabalong Laksanakan Kegiatan Bhakti Kesehatan Dalam Rangka HUT Ke-79 TNI

Artikel

Pj. Walkot Tinjau Tempat Relokasi PKL Jalan Kartini

Uncategorized

Polsek Sabangau Tanggapi Laporan Warga terkait Ancaman OTK

Uncategorized

Sambangi Pelaku Usaha Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Personil satbinmas himbau Penjual Telur

Artikel

Viral KPR Rutan Medaeng, Kabar Ivan Sugiyanto Berada Keluyuran Diluar Rutan Medaeng