Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:24 WIB

Kanit Turjagwali Laksanakan Patroli Rutin Antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

Kanit Turjagwali Laksanakan Patroli Rutin Antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

Kanit Turjagwali Laksanakan Patroli Rutin Antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau terus meningkatkan patroli di sejumlah titik yang berpotensi rawan kecelakaan lalu lintas (laka lantas). Kegiatan ini

mencakup pengaturan arus lalu lintas, pemberian imbauan kepada pengendara, serta teguran simpatik bagi yang melanggar aturan, sebagai upaya menciptakan keamanan dan ketertiban di jalan raya, Selasa (11/3)

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Maliku giat cegah Karhutla

Kasatlantas IPTU Divani Mareta Astuti, S.Tr.K menyampaikan bahwa langkah ini merupakan bentuk kepedulian kepolisian terhadap keselamatan masyarakat dalam berkendara.

“Kami berupaya semaksimal mungkin untuk mengurangi angka kecelakaan dengan melakukan patroli rutin, memberikan imbauan kepada pengendara agar lebih berhati-hati, serta menindaklanjuti pelanggaran dengan pendekatan persuasif,” ujar Kasatlantas.

Baca juga  Kapolres Pulang Pisau Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kapolsek Kahayan Hilir

Lebih lanjut disampaikan, bahwa dengan adanya kegiatan ini, diharapkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas semakin meningkat, sehingga dapat meminimalisir risiko kecelakaan di wilayah hukum Polres Pulang Pisau.

Share :

Baca Juga

Artikel

PRAJURIT MARINIR BANTU BERSIHKAN FASUM DAN RUMAH WARGA PASCA BENCANA

Uncategorized

JPKP DPW Korwil DPD Hadiri Penyerahan Sertifikat Dan Kunjungan Presiden Indonesia Jokowi Di Blora

Artikel

KAPOLRESTA PONTIANAK PIMPIN APEL PAGI, BERIKAN ARAHAN PELAKSANAAN TUGAS DI TAHUN 2025

BERITA UTAMA

Kapolri bersama Panglima TNI Tinjau Pos Pelayanan Terpadu di Terminal Purabaya Jawa Timur

Artikel

KOTA BATU, Targetnews. id – Selamat & Sukses Pemerintah Kota Batu melalui Dinas Perhubungan, Melaksanakan Pemberian Bantuan Sosial Kepada Pelaku Sektor Transportasi Umum di Wilayah Kota Batu Tanggal 28 Maret 2024. Di Graha Pancasila Batu.

Uncategorized

Upaya Preventif, Polsek Sebangau Kuala Melaksanakan giat KRYD pada malam hari

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

BERITA UTAMA

Sambangi Warga Masyarakat Personel Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas