Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 11 Januari 2023 - 04:04 WIB

Kasat Tahti Pimpin Apel Pagi di Mapolresta Palangka Raya

Polresta Palangka Raya – Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasat Tahti AKP Erwin Apriadi memimpin apel pagi.

Kegiatan yang berlangsung di lapangan apel Mapolresta Jalan Tjilik Riwut Km. 3,5 Kota Palangka Raya tersebut diikuti sejumlah personel satuan fungsi (Satfung), Selasa (10/1/2023) pukul 07.00 WIB.

Baca juga  IPM: Diduga Back Up Pengedar Tramadol, Eximer Dan Sejenisnya, Propam Polda Metro Diminta Periksa Oknum Kasnar Metro Bekasi

“Ucapan puji syukur mengawali tugas hari ini, karena masih diberikan kesempatan dan kesehatan untuk mengikuti apel pagi seperti biasanya,” katanya.

“Mengingatkan kembali kepada para penyidik/penyidik pembantu agar saat melakukan bon tahanan disesuaikan dengan SOP, tahanan selalu diborgol,” tegasnya.

Baca juga  Rutin personil polsek banama tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Ditambahkannya, para personel yang menjaga tahanan saat menerima tahanan silahkan mintakan minimal surat perintah penangkapan serta surat kesehatan.

“Tetap jaga kesehatan dan kekompakan kita semua. Karena masih banyak tugas-tugas kepolisian yang memerlukan tenaga dan pikiran dalam kondisi maksimal,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Lakukan Gatur Di Dermaga Fery Cegah Gangguan Kamtibmas

Artikel

Danramil 04/Kra Sambut Kunjungan Forkompimcam Kec. Karanganyar ke Koramil 04/Kra

BERITA UTAMA

PRAJURUT YONIF 6 MARINIR MELAKSANAKAN DOA BERSAMA

BERITA UTAMA

Ziarah Rombongan dalam rangka HUT Ke-77 Persit Kartika Chandra Kirana di TMP Puspa Raya

BERITA UTAMA

Peringati Hari ke-43, Yayasan Kemala Bhayangkari Gelar Baksos di Marang

Uncategorized

Ikuti Upacara Ops Ketupat Telabang 2022, Kapolresta Palangka Raya: Kami Libatkan 53 Personel dalam Pengamanan

Artikel

Perbuatan Biadab Seorang Lansia Perkosa Bocah Perempuan Yang Masih Berusia 7 Tahun

Artikel

4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan