KETUA RANTING BHAYANGKARI DUKUH PAKIS PEDULI BALITA STUNTING

Foto : KETUA RANTING BHAYANGKARI DUKUH PAKIS PEDULI BALITA STUNTING

Foto : KETUA RANTING BHAYANGKARI DUKUH PAKIS PEDULI BALITA STUNTING

TARGETNEWS.ID SURABAYA Polsek Dukuh Pakis Polrestabes Surabaya. Jum’at, 27 Januari 2023 pukul 13.15wib Ketua Ranting Bhayangkari Dukuh Pakis Ria Irfan beserta Pengurus melaksanakan kegiatan peduli Balita Stunting di wilayah Kecamatan Dukuh Pakis.

Kegiatan peduli Balita Stunting ini dilaksanakan bersama Srikandi 3 pilar plus Kecamatan Dukuh Pakis yaitu terdiri dari Camat Dukuh Pakis Annita Hapsari, Ketua Ranting Bhayangkari Dukuh Pakis Ria Irfan, Ketua Persit Koramil Karangpilang Musriah Achmad Fahrudin, Kapuskesmas dr.Nurul , para Kader PKK , Kader KSH serta para relawan.

Foto : KETUA RANTING BHAYANGKARI DUKUH PAKIS PEDULI BALITA STUNTING

Adapun pelaksanaan kegiatan meliputi kunjungan ke 4 Kelurahan Wilayah Dukuh Pakis dengan dimulai ke kediaman Balita Dani di Dukuh Kawal Kalikendal , Balita Alvino di Ngesong Dukuh Kupang, Balita Pratama di Wonokitri, Balita Andhra di Dukuh Pakis .

Baca juga  Sembunyi di Kos, Pengedar Sabu Asal Jl. Gundih Surabaya Tidak Berkutik Saat di Grebek

Dimana pada tiap kunjungan disampaikan bantuan satu pak telur Ayam sebagai bantuan perbaikan Gizi.

Baca juga  Dengan Blue Light Patrol, Satsamapta Polresta Palangka Raya Datangi Pos Kamling

Kepedulian kita kepada Balita Stunting merupakan empati kita kepada sesama serta untuk memberikan perbaikan Gizi kepada Generasi Penerus Bangsa , Jelas Ketua Ranting Bhayangkari Dukuh Pakis Ria Irfan.

Selama kegiatan berlangsung berjalan lancar tanpa hambatan serta diwarnai dengan suasana guyub rukun penuh kebersamaan untuk peduli Balita Stunting.(pramono)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Resahkan Warga, Satsamapta Polresta Palangka Raya Amankan Seorang Pria Mabuk

BERITA UTAMA

Laksanakan Serah Terima Tugas, Kanit SPKT Cek Kondisi Tahanan

Uncategorized

Usai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Kontrol Kondisi 45 Tahanan

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Tumbang Rungan Bagikan Sembako dari Polresta Palangka Raya

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasikan Standar Pelayanan Publik Polsek Banama Tingang

Uncategorized

Tingkatkan Giat Patroli Objek Vital dengan sasaran SPBU Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Antisipasi antrian pembeli BBM bersubsidi

BERITA UTAMA

Jalin Kemitraan, Polsek Sabangau Rangkul Warga Kameloh Baru

BERITA UTAMA

Jaga Kondusifitas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Pos Kamling