Home / Uncategorized

Jumat, 9 Agustus 2024 - 20:05 WIB

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

 

Polres Pulang Pisau – Personel Piket Siaga Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, yang di Pimpin Kanit SPKT 2 Aiptu Jatmiko melaksanakan kegiatan Patroli di Pertokoan Maliku Desa Maliku Baru Kecamatan Maliku, Kamis (08/08/2024) malam.

” Ini merupakan Salah satu kegiatan preventif yang di laksanakan oleh Petugas Kepolisian untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Maliku, Kami memerintahkan Jajaran Polsek Khususnya Polsek Maliku untuk memperbanyak kegiatan Preventif di Pemukiman Penduduk, obyek vital, Perkantoran, tempat ibadah, Pasar Malam dan sekolah-sekolah Ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K.,melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Baca juga  Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Maliku Patroli Malam.

Tambahnya Patroli dilaksanakan secara rutin dan masif di daerah-daerah yang di anggap rawan kriminalitas, di jam-jam rawan, Kami tidak memberikan ruang bagi para pelaku kriminalitas.

Baca juga  Bangun Soliditas Mayangkara Bersama Rakyat

” Dengan adanya Kehadiran Anggota Kepolisian di tengah Masyarakat diharapkan dapat membantu masyarakat dan dengan adanya kegiatan Patroli ini masyarakat merasa tenang dan aman beristirahat di rumah bersama Keluarga ” tutup Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Laksanakan Sambang Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Larangan Karhutla.

Uncategorized

Saat melaksanakan Patroli Dialogis petugas berikan himbauan Kamtibmas ke pedagang di pasar tradisional

Uncategorized

Antisipasi Pengrusakan dan Serangan Kepada Markas Komando, Polres Pulpis Gelar Latihan Sispam Mako

Artikel

Forkopimda Batang Pantau Mudik di Idulfitri 2024

Artikel

Di Nilai Kebal Hukum. APH Di Sidrap Tak Berdaya, LSM Komnas Waspan ; Ada Apa Dengan Dinas Pendidikan

Uncategorized

Laksanakan Patroli Malam Personel Polsek Banama Tingang Tidak Lupa Himbau Masyarakat Untuk Stop Lakukan Penambangan Liar

Artikel

Jawa Timur BERSINAR Gaman semeru Indonesia Jelajah Negeri Untuk Anak Bangsa

Uncategorized

Kanit Samapta Polsek Pandih Batu Menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng