Home / Uncategorized

Sabtu, 28 Desember 2024 - 18:12 WIB

Patroli Mesin ATM Bank Kalteng di Wilkum Polsek Pandih Batu

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Patroli malam dengan sasaran kantor ATM Bank Kalteng yang berada di wilayah hukum Polsek Pandih Batu sebagai bentuk upaya menekan Kriminalitas dilingkungan Perbankan, Jum,at (27/12/2024) Malam.

Dengan pelaksanaan kegiatan ini secara rutin besar harapan kami sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Pandih Batu tetap dalam keadaan aman dan kondisif, Sasaran patroli lingkungan perbankan yaitu mesin ATM Bank Kalteng serta kamera cctv yang berada di ATM Bank Kalteng unit Bahaur.

Baca juga  Polres Kendal Ungkap Kasus Pencurian Gerobak di Kendal, Pelaku Ternyata Residivis

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman, menyampaikan, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meminimalisir aksi kejahatan/kriminalitas dan gangguan lainnya serta untuk memelihara keamanan dan ketertiban pada lingkungan objek vital yang memiliki kerawanan terjadinya tindak pidana, kegiatan ini akan terus kami laksanakan guna menciptakan situasi yang kondusif

Baca juga  JELANG HUT KE 76, POLWAN POLRES TEGAL KOTA KUNJUNGI PURNAWIRAN POLISI WANITA

“Personel juga memberikan himbauan kepada petugas jaga agar selalu menjaga kewaspadaan terutama pada saat jam rawan untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan”, tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Kelurahan Pahandut Seberang Sambang Secara DDS Ke Kantor Kelurahan

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Jaga Kamtibmas di Pasar Ramadhan Jalan Hasanudin

BERITA UTAMA

Polsek Rakumpit Terus Sebarkan Nomor Pengaduan ke Lingkungan Warga

BERITA UTAMA

Danramil 19/ Kuwarasan Dan Babinsa Banjareja Hadiri Pembayaran Pajak Satu Hari Lunas

Artikel

Dandim Hadiri Peringatan Hari Jadi Kota Sambas Ke 393 Tahun 2024

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sosialisasikan Himbauan Larangan Praktek Pungli.

Uncategorized

Polsek Maliku Gelar Kegiatan “Jumat Curhat” Bersama Warga Masyarakat di Desa Garantung Kec. Maliku.