Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 19:05 WIB

Pembagian Masker Gratis untuk Warga Masyarakat di Wilkum Polsek Pandih batu

Polres Pulang Pisau – Dalam melewati masa pandemi Covid – 19, Personel Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, gencar melaksanakan upaya mencegah penyebaran virus Covid – 19 dengan melakukan Sosialisasi aturan Prokes, Jumat, (06/01/2023) Pagi.

kepatuhan dalam penerapan protokol kesehatan menjadi kunci untuk melawati masa pandemi ini dengan selamat, Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi Kerumunan dan Membatasi Mobilitas dan Interaksi (Prokes 5M) merupakan modal awal untuk mencegah terjadinya penularan virus Covid – 19,

Baca juga  Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala.

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek pandih batu iptu husni setiawan menyampaikan, dengan rutin melaksanakan edukasi prokes kepada masyarakat, kami berharap prokes selama pandemi Covid – 19 bisa diterapkan oleh seluruh lapisan warga masyarakat dengan baik

Baca juga  Kegiatan Cooling System Polsek Maliku Wujudkan Pemilu Damai 2024.

“Selain mematuhi protokol kesehatan, kami juga mengajak warga masyarakat untuk mengikuti kegiatan pemberian Vaksinasi agar memiliki daya tahan tubuh yang baik dalam menangkal penularan virus Covid – 19 “, tutup Kapolsek Pandih Batu iptu husni setiawan.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Nelayan dan Pedagang Ikan di Tegal Menaruh Harapan kepada Cagub & Cawagub Jateng Ahmad Luthfi-Gus Yasin

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas

Artikel

Mantan Wabup Blitar Jadi Korban Keterlambatan Penerbangan Pesawat Pelita Air IP 205

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Uncategorized

Kembali Personel Polsek Maliku Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Bhabinmamtibmas

Uncategorized

berikan Himbauan Kamtibmas kepada Satpam untuk selalu waspada Personil Satbinmas polres Pulpis sambangi Bank BNI