Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Jumat, 12 Januari 2024 - 21:27 WIB

Polsek Maliku Himbau Warga Masyarakat untuk Bersama Wujudkan Pemilu Damai 2024.

Polsek Maliku Himbau Warga Masyarakat untuk Bersama Wujudkan Pemilu Damai 2024.

Polsek Maliku Himbau Warga Masyarakat untuk Bersama Wujudkan Pemilu Damai 2024.

 

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Aipda Taufiq A.S., bersama Brigpol I Putu Tirta P., menjalin tali silahturahmi dengan melaksanakan sambang dilingkungan warga masyarakat, kegiatan ini bertujuan untuk merangkul warga masyarakat dalam mewujudkan pemilu damai 2024, Jumat (12/01/2024) Pagi

Personel Bhabinkamtibmas Polsek Maliku menyampaikan dalam tahapan pemilu 2024 agar waspada terhadap penipuan online yang berhubungan dengan politik, warga masyarakat diharapkan ikut berperan aktif dalam memelihara serta menjaga sitkamtibmas agar aman, apabila ada sesuatu yang mencurigakan harap pada kesempatan pertama melapor atau berkoordinasi dengan petugas Kepolisian

Baca juga  Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, Melalui kegiatan ini kami menjalin tali Silaturahmi dengan warga masyarakat sebagai wadah komunikasi dalam menyerap aspirasi warga masyarakat

Baca juga  CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA DESA BINAAN

“kami bersetuhan langsung dengan warga masyarakat, dalam hal ini kami harapkan segala informasi dan sitkamtibmas dilingkungan masyarakat akan terkelola dengan baik”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Timba Ilmu, Taruna Akmil Tingkat Satu OJT di Korem 071/Wijayakusuma

Artikel

Ayo Jaga Kamtibmas Selama Pemilu Gunakan Media Himbauan

Artikel

PERS DI RAMPAS KEBABLAS MENEROBOS BATAS

Artikel

Sampaikan Imbauan Pemilu Aman dan Damai Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

BERITA UTAMA

Polres Kediri Kota Siapkan Bus Untuk Balik Mudik Gratis ke Jakarta

BERITA UTAMA

Polbindes Polres Trenggalek Kampanyekan Tertib Lalin Melalui Sarapan Bareng Petani

BERITA UTAMA

Wujudkan Pelayanan Publik Prima, Pemkab Tegal Canangkan ASN BerAKHLAK