Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 4 Januari 2023 - 22:32 WIB

Rabat Beton di Wilayah Binaan, Babinsa Sempor Terjun Langsung Gabung Warga

KODIM 0709/KEBUMEN- Babinsa Koramil 03/Sempor Sertu Tony Ismoyo melaksanakan Kerjabhakti bersama warga dukuh Karangjoho Desa Sempor Kecamatan Sempor Kabupaten Kebumen pada Rabu (5/1/2023).

Kegiatan Karya Bakti bersama masyarakat ini melaksanakan Pembangunan rabat beton sepanjang 500mter dengan lebar 3meter dengan ketebalan 20cm yang berlokasi di RT 05/03 desa Sempor. Kegiatan yang merupakan kelanjutan program 2022 ini bersumber dari ADD sebesar Rp. 100.000.000,- serta ditambah Dana Aspirasi dari DPRD Kabupaten Kebumen sebesar Rp. 300.000.000,- sehingga total Rp. 400.000.000,-

Baca juga  Viral!! Video Keluhan Pimpinan Panti Rehabilitasi Gangguan Jiwa dan Narkoba Tanbihul Ghofilin Cilacap

Selain dalam rangka mendukung kegiatan pembangunan di desa binaannya, kegiatan Karya Bhakti Babinsa ini juga dimaksudkan untuk mewujudkan Kemanunggalan TNI – Rakyat agar tetap terjalin hubungan yang baik, sehingga Koramil 03/ Sempor dapat mencapai pembinaan teritorial secara tepat sasaran.

Usai kegiatan, Sertu Tony Ismoyo selaku Babinsa di wilayah desa Semoor mengatakan bahwa, “Karya bakti ini sebagai bentuk peran Babinsa di wilayah binaannya agar pondasi kemanunggalan TNI Rakyat terus kuat, seiring dengan kegiatan ini juga akan tercipta kepekaan dan kepedulian sosial yang mampu mengembangkan komunikasi sosial kepada seluruh lapisan masyarakat,” tuturnya

Baca juga  Wujudkan Tertib Berlalu lintas, Satlantas Polres Pulpis Berikan Himbauan Kepada Warga Pengguna Jalan

Sementara Kepala Dusun karang Joho Bapak Suwaji yang hadir dalam kegiatan tersebut mengatakan, “saya atas nama warga menyampaikan banyak terimakasih kepada bapak Babinsa yang selalu hadir dalam kegiatan diwilayah kami, babinsa ikut kerjabakti tentunya membawa semangat tersendiri bagi warga, warga bekerja semaksimal mungkin karena babinsa yang membantu sangat semangat masa warga mau bekerja semau sendiri,” terang Suwaji yang merupakan Kadus III desa Sempor ini.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tingkatkan Minat Baca Masyarakat, Polsek Bukit Batu Laksanakan Program Bajaka Persisi

Artikel

Koramil Batara Menyatu Dengan Alam, Pembersihan Lingkungan Pasar dan Saluran Air

BERITA UTAMA

KEPALA RUTAN SUMENEP LEPAS 1 PEGAWAINYA UNTUK BERTUGAS DI TEMPAT LAIN

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Mensosialisasikan Himbauan Melarang Membakar Hutan

Uncategorized

Gelar Jumat Curhat, Kapolsubsektor Jekan Raya Sampaikan Ini

Uncategorized

Rutin personil polsek banama tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Uncategorized

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Uncategorized

Gelar Jumat Curhat, Polsek Kahayan Kuala dengarkan Keluhan dan Harapan Masyarakat Desa Bahaur hilir Kec.Kahayan Kuala