Home / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / NEWS / PENDIDIKAN / Tag / TargetNews.id

Minggu, 29 Oktober 2023 - 10:05 WIB

Rutan Gresik Berikan Layanan Kesehatan Nongki 

Foto : Rutan Gresik Berikan Layanan Kesehatan Nongki 

Foto : Rutan Gresik Berikan Layanan Kesehatan Nongki 

 

Gresik – Rutan Gresik Berikan Layanan Kesehatan Nongki (Narapidana Konsultasi)
Tim Kesehatan Rumah Tahanan Negara kelas IIB Gresik Kanwil Kemenkumham Jatim memberikan pelayanan yang terbaik bagi warga binaan.

Penerapan program Layanan Kesehatan Nongki yakni Petugas Kesehatan yang datang langsung ke blok hunian warga binaan guna melakukan pendataan dan pemeriksaan kesehatan.

Petugas Kesehatan yang didampingi Kepala Sub Seksi Pelayanan Tahanan, Anggi Fauzi melakukan pemeriksaan kesehatan bagi warga binaan di kamar hunian berupa konsultasi terkait keluhan yang dirasakan oleh warga binaan. Selain itu warga binaan yang memiliki keluhan langsung diberikan obat oleh tim medis.

Baca juga  Bhabinkamtibmas desa Sanggang Polsek Pandih Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Program Layanan Kesehatan Nongki ini merupakan kegiatan rutin yang selalu dilaksanakan Petugas Kesehatan Rutan Gresik.

Kepala Rutan Gresik, Disri Wulan Agus Tomo menyampaikan bahwa program Layanan Kesehatan Nongki ini diadakan berdasarkan mitigasi resiko yang telah disusun dikarenakan padatnya tingkat hunian dan sebagai bentuk pelayanan prima kepada warga binaan.

Baca juga  Babinsa Wonoyoso Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H di Masjid Nurul Huda

“Program Layanan Kesehatan Nongki ini juga sebagai upaya deteksi dini munculnya potensi gangguan kesehatan para warga binaan dan juga sebagai acuan awal segala tindakan yang harus kami lakukan demi menjaga kesehatan para warga binaan” tutur Disri. @red

Foto : Rutan Gresik Berikan Layanan Kesehatan Nongki

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sinergitas Polres Batu Bersama TNI dan Warga Bersihkan Lumpur Akibat Banjir Lalulintas Kembali Lancar

BERITA UTAMA

Pemuda Mabuk Aniaya Pasutri Hingga Korban Meninggal

Artikel

Bantu Ringankan Warga, Satgas Yonif 611/Awl Berbagi Makanan Melalui Jum’at Berkah

Artikel

Profil Presiden Jokowi Gelar Sidang Kabinet Paripurna Perdana di Ibu Kota Nusantara

BERITA UTAMA

Dewan Pakar Presidium FPII: “Apakah Kirim Screenshot Pesan WhatsApp Melanggar UU ITE?”

Artikel

Stop Pungli Bhabinkamtibmas Food Estate Gencar Lakukan Sosialisasi Saber Pungli Kepada Warga

Artikel

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli Daerah Rawan Laka

BERITA UTAMA

Guna Mengembalikan Fungsi Hutan BKPH Pronojiwo KPH Probolinggo Lakukan Reboisasi