Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 3 Januari 2023 - 17:05 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli di Daerah Rawan Laka Lantas

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Demi menjaga Kamseltibcarlantas, personil Sat Lantas Polres Pulang Pisau rutin melaksanakan kegiatan patroli dan pengaturan pada daerah rawan laka lantas di wilayah kabupaten Pulang Pisau, Selasa (3/1/2022)

Kegiatan rutin patroli dan pengaturan ini dilakukan di tempat – tempat Rawan pelanggaran lalu lintas dan rawan laka lantas. Untuk kali ini Sat Lantas Polres Pulang Pisau melakukan patroli di Jalan di pinggir kota Pulang Pisau yang mana daerah tersebut merupakan daerah rawan laka dan rawan terjadinya pelanggaran lalu lintas.

Baca juga  Personel Polsek Maliku Sosialisasi Kepada Masyarakat Kecamatan Maliku

Kasat lantas AKP Hermanto atas seizin Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., mengatakan, Ini merupakan salah satu bentuk patroli dialogis yang dilaksanakan untuk menciptakan Kamseltibcarlantas .

Baca juga  Raih Peringkat 1 Capaian Kinerja Anggaran, Polres Pulang Pisau Terima Penghargaan dari KPPN

“Kami telah menyiagakan personel untuk melakukan patroli dan hunting bersama – sama. Saya juga berharap kegiatan patroli ini dapat membuat masyarakat di daerah Pulang Pisau selalu mentaati peraturan lalu lintas dan menjadikan kamseltibcarlantas sebagai kebutuhan,” tutur Kasat Lantas.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kembali Personel Polsek Maliku Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Bhabinmamtibmas

Artikel

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

Artikel

Koramil 1612-08/Macang Pacar Dukung Suksesnya Pekan Imunisasi Nasional di Desa Sompang Kolang

Artikel

Danyonif 407/PK Berikan Reward Penghargaan kepada Prajurit Berprestasi

Uncategorized

Cegah Covid-19, Polsek Rakumpit kembali Bagikan Masker ke Warga

Artikel

Dankodiklatal Maulid Nabi Adalah Momen Spiritual Untuk Mengingat Kelahiran Nabi Muhammad SAW

Uncategorized

Antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya sat samapta laks Patroli

BERITA UTAMA

Kabag Ops kembali Pimpin Apel Pagi di Mapolresta Palangka Raya