Home / Uncategorized

Selasa, 21 Februari 2023 - 18:12 WIB

Tingkatkan Giat Patroli Objek Vital dengan sasaran SPBU Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Antisipasi antrian pembeli BBM bersubsidi

 

Polres Pulang Pisau – Ciptakan situasi yang aman dan Kondusif Personil Polsek Jabiren Raya, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan Patroli Sambang ke SPBU, Selasa (21/02/2023)

Kegiatan Patroli tersebut rutin dilakukan untuk memantau situasi keamanan dan kelancaran aktifitas pengisian BBM di sejumlah SPBU yang ada di wilayah hukum Polsek Jabiren Raya, sekaligus menghimbau kepada petugas SPBU untuk selalu meningkatkan kewaspadaan dan peka terhadap perkembangan situasi pasca penyesuaian harga BBM.

Baca juga  Kasrem 072/Pamungkas Pimpin Upacara 17-an

Sementara itu, Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Jabiren Raya Ipda Zendri P. Habeahan S.H mengatakan tujuan kegiatan patroli tersebut adalah untuk memantau serta memastikan kelancaran aktifitas masyarakat dalam pengisian BBM di SPBU.

Baca juga  Tanamkan Nilai Nilai Pancasila dan Tingkatkan Kepatuhan Lalu Lintas Melalui Dikmas Satuan Lalu Lintas Polres Pulang Pisau

Kegiatan patroli sambang ini juga sebagai upaya menciptakan keamanan wilayah serta memberikan rasa aman dan nyaman di masyarakat,” ujarnya

Dari hasil pantauan petugas patroli di SPBU aktifitas pengisian BBM berjalan lancar tidak nampak antrian panjang pengendara bermotor yang mengantri untuk melakukan pengisian BBM nya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Monitoring Sitkamtibmas, Piket Siaga Polsek Maliku Sambangi Warga Masyarakat

BERITA UTAMA

Personel Polsek Kahayan Tengah Cek Kesiapan Sumber Air dan Peralatan Bentuk Kesiap Siagaan Hadapi Karhutla

Artikel

Kolaborasi Koramil 1612-05/Elar dan Aparat Pemerintah untuk Masyarakat Bersih Judi Online

Uncategorized

Kegiatan Sosialisasi Layanan Call Center Polsek Jabiren Raya

Uncategorized

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

BERITA UTAMA

Sambangi Warga Desa Hanjak Maju Personil Satbinmas Aktif Berikan Himbau dan Edukasi Cegah karhutla

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Patroli Malam Cek Kantor Pos Pangkoh Kec. Pandih Batu

Artikel

Personil Polres Sampang Datangi Kebakaran Rumah Di Kecamatan Robatal