Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 12 Januari 2023 - 15:10 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Kuwaru Koramil 19/ Kuwarasan Bantu Pelayanan Posyandu

KODIM 0709/KEBUMEN – Babinsa desa Kuwaru Koramil 19/ Kuwarasan Serka Dani Siswoyo melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita Mawar 2 yang bertempat di Balai Desa Kuwaru Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen, Kamis (12/01/2023)

Beberapa rangkaian kegiatan pun turut menghiasi pelayanan Posyandu tersebut yakni berupa pemberian vitamin, pengukuran tinggi badan dan penimbangan berat badan untuk mengetahui tumbuh kembang anak dan pengecekan kesehatan Balita oleh sejumlah Kader Posyandu desa Kuwaru.

Baca juga  Prajurit Pasmar 3 Raih Juara Utama Turnamen Pencak Silat Open Piala Gubernur Provinsi Papua Barat Daya

Tidak mau ketinggalan, peran Babinsa ikut serta mensukseskan progam Balita sehat ini sebagai wujud pendampingan Posyandu dengan membantu penimbangan Balita di desa binaannya. Kegiatan ini bagian dari upaya terciptanya pemeliharaan kesehatan masyarakat.

“Dengan kegiatan penimbangan serta pemeriksaan yang rutin dan berkesimbangun pada setiap Balita tentunya dapat mencegah dan meminimalisir gejala penyakit pada peserta Posyandu,” ungkap Babinsa Serka Dani Siswoyo.

Baca juga  Petugas Patroli Polsek Maliku Periksa Kamera Cctv Bank Bri Unit Maliku Bersama Petugas Jaga Malam

Sejumlah Kader yang juga didampingi perangkat desa Kuwaru merasa sangat terbantu dengan kehadiran Babinsa yang selalu respek dalam membantu serta melakukan pendampingan kegiatan Posyandu di Desanya. “Kehadiran Babinsa dari Koramil sangat membantu kami, sehingga mampu menciptakan peningkatan kesehatan warga khususnya Balita,” ungkap para Kader. (SSY’95ARM/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

BERITA UTAMA

Patroli Kentongan Poskamling Oleh Tiga Pilar Asemrowo

BERITA UTAMA

Gunakan Maklumat Kapolda Kalteng Berikan Edukasi Larangan Membawa Sajam Saat Unras Dan Larangan Karhutla

BERITA UTAMA

Satgas Binluh Polsek Gringsing Sosialisasikan Bahaya Radikalisme dan Dampaknya pada Kehidupan Sosial dan Keamanan Negara

Artikel

IRKORMAR HADIRI PEMBUKAAN KASAD 6th ASIAN TAEKWONDO OPEN CHAMPIONSHIP 2024

Uncategorized

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Uncategorized

Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Edukasi Larangan Karhutla

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas