Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 18:12 WIB

Wujudkan Lingkungan Bersih Babinsa Ajak Masyarakat Kerja Bakti Bersihkan Pasar

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Sersan Satu Umran bersama masyarakat melaksanakan kegiatan Karya Bakti (Jumat Bersih) Pasar Impres Terang dalam rangka untuk mencegah terjangkitnya nyamuk Demam Berdarah Dengue (DBD) di Desa Golo Sepang dan Desa Persiapan Satar Terang Kecamatan Boleng, Kabupaten Manggarai Barat, Jumat (06/01/2023).

Sersan Satu Umran Babinsa Koramil 1612-02/Komodo mengatakan kegiatan kerja bakti ini merupakan upaya bersama dalam mewujudkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Kegiatan kerja bakti ini dilakukan karena kondisi pasar sayur yang sudah mulai kotor dengan tanah sehingga sangat kotor dan licin apabila terkena air, imbuhnya.

Baca juga  Pastikan Arus Lalu Lintas Lancar, Satlantas Polres Pulang Pisau Giatkan Pengaturan Pagi

Lebih lanjut Babinsa Koramil 1612-02/Komodo mengatakan Kerja bakti ini juga sebagai upaya agar masyarakat selalu peduli dengan kesehatan di lingkungan sekitar tempat kerja, Semoga jalinan kerja sama yang baik selama ini akan semakin kuat dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, pungkasnya.

Sementara itu, Camat Boleng Bapak Yohanes Suhardi, menyampaikan terimakasih kepada Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Sersan Satu Umran karena kegiatan karya bakti ini terselenggara tidak lain karena peran aktif Babinsa, sehingga pasar dimana tempat untuk bekerja bagi masyarakat terlihat bersih dan rapi, terlihat warga sangat senang dan antusias dalam mengikuti kerja bakti dikarenakan Babinsa juga ikut kerja dalam melaksanakan pembersihan, ini merupakan kegiatan yang positif serta akan terjalin kerjasama yang baik seperti yang kita harapkan.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Wujudkan Polri Presisi, Siwas Polresta Palangka Raya Lakukan Verifikasi Kinerja Kapolsek Rakumpit

Uncategorized

Gelar Patroli Maja untuk antisipasi Karhutla sejak dini

Artikel

HUT Bhayangkara Ke – 78, Anggota Kodim 1208/Sambas Ikuti Olahraga Bersama

BERITA UTAMA

Gubernur AAL Lepas Satlat Latsitardanus Taruna AAL Angkatan ke – 68

Uncategorized

Tirakatan Malam HUT 78 RI: Warga Rusunawa Sumur Welut Blok D Menjaga Semangat Persatuan dan Ke Kompakan.

Uncategorized

Melaksanakan kegiatan Apel SOC siaga bencana & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Hadiri Sidang Paripurna DPRD Kota Palangka Raya

BERITA UTAMA

BABINSA MELAKSANAKAN KOMSOS DENGAN PERANGKAT DESA