Home / Uncategorized

Senin, 13 November 2023 - 15:39 WIB

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Tegur Pengendara Tak Pakai Helm

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Tegur Pengendara Tak Pakai Helm,
Foto

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Tegur Pengendara Tak Pakai Helm, Foto

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Personel Satlantas Polres Pulang Pisau memberikan teguran lisan bagi pengendara sepeda motor yang tidak memakai helm, Minggu (12/11/2023).

Setiap kali melakukan patroli, Personel Satlantas Polres Pulang Pisau kerap kali menemukan pengendara roda dua yang tidak mematuhi aturan lalu lintas. Saat melakukan patroli ditemukan sejumlah pengendara motor tidak memakai helm .

Baca juga  Jum’at Curhat Bersama Kemenag Kabupaten Bengkayang : Kapolres Minta Jaga Situasi Tetap Kondusif

“Tadi pagi anggota melakukan patroli dan menemukan beberapa pengendara roda dua tidak pakai helm. ada pengendara diberi teguran saat anggota patroli,” kata Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi.

Satlantas Polres Pulang Pisau terus berupaya meningkatkan kesadaran pengguna jalan terkait dengan aturan keselamatan lalu lintas, seperti menggunakan helm bagi pengendara roda dua, menggunakan sabuk pengaman bagi pengendara mobil, tidak melawan arus dan lainnya.

Baca juga  Penyuluhan TPPO Aktif dilaksanakan di Wilkum Polsek Maliku

“Kami rutin patroli untuk menekan pelanggaran lalu lintas dan melakukan sosialisasi kepada masyarakat terkait aturan lalu lintas,” ujarnya.

mengimbau, kepada seluruh pengendara agar mematuhi aturan lalu lintas untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan.

“Kami mengingatkan pengguna jalan agar mengedepankan keselamatan diri sendiri maupun orang lain,” imbuhnya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Dukung Digitalisasi Polri Bri Salurkan Csr Komputer ke Polda Jatim

BERITA UTAMA

Dukung Program Pemerintah Dengan Menerapkan Prokes Ditempat Fasilitas Umum

Uncategorized

Sipropam Polresta Palangka Raya Cek Kondisi Ruang Tahanan

Artikel

Personil Satbinmas tingkatkan sosialisasi nomor call center Polisi dan aplikasi pelayanan pengaduan Polres Pulpis melalui mobil Pos Polisi keliling

BERITA UTAMA

Ketum Dharma Pertiwi Beri Semangat Peserta Angklung Untuk Pecahkan Rekor Dunia

Artikel

Brebes Maju Uji Komisi Publik Informasi Jateng

Artikel

Ops Ketupat Semeru 2025 Polda Jatim Pantau Arus Mudik Lebaran Melalui Aplikasi Mahameru Quick Response

Uncategorized

Gunakan Media Spanduk, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasi Larangan Karhutla