Home / Uncategorized

Senin, 1 Januari 2024 - 09:07 WIB

946 Personel Polresta Pontianak Disiagakan Dalam Pengamanan Malam Tahun Baru 2023 – 2024

946 Personel Polresta Pontianak Disiagakan Dalam Pengamanan Malam Tahun Baru 2023 - 2024

946 Personel Polresta Pontianak Disiagakan Dalam Pengamanan Malam Tahun Baru 2023 - 2024

 

Pontianak Polda Kalbar: TargetNews.id

 

Sebanyak 946 personel Polresta Pontianak disiagakan untuk mengamankan malam tahun baru 2023 – 2024.

Hal ini disampaikan Kapolresta Pontianak Kombes Pol Adhe Hariadi, S.I.K, MH saat memimpin apel kesiapan pengamanan tahun baru dihalaman mapolresta Pontianak Jl. Johan Idrus, minggu (31/12/2023) sore.

Dikatakan oleh Kapolresta Pontianak, “Sore ini hingga malam pergantian tahun nanti kita personel Polri dan bantu oleh rekan-rekan dari TNI,Satpol PP,Dishub,Dinas Kesehatan,senkom polri,pramuka dan Dari Pemuda Pancasila akan bersama-sama bersinergi mengamankan malam pergantian tahun.

Baca juga  Polsek Maliku Perkecil Potensi Gangguan Kamtibmas dengan Laksanakan KRYD.

Untuk sasaran pengamanan khusus bagi anggota Polresta Pontianak ada 76 gereja yang melaksanakan ibadah,tempat keramaian yang menjadi pusat berkumpulnya masyarakat di sepanjang Jl. Gajah Mada dan Jl. Tanjung Pura,selain itu tidak luput dari sasaran pengamanan yakni sepanjang Water Front City,pusat perbelanjaan dan semua jalur jalan raya yang berpotensi kemacetan lalulintas.ujarnya.

Baca juga  Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Saya menghimbau kepada seluruh masyarakat yang akan merayakan malam tahun baru agar mentaati aturan lalulintas,jangan menkonsumsi Narkoba atau miras dan tetap menjaga keselamatan diri dan barang berharga selama dilokasi perayaan tahun baru”.Tegasnya.(reni)

946 Personel Polresta Pontianak Disiagakan Dalam Pengamanan Malam Tahun Baru 2023 – 2024

Share :

Baca Juga

Artikel

Komplotan Spesialis Pencuri di SMPN 03 Sungai Ambawang Berhasi di Tangkap Polisi

Uncategorized

Satsamapta Polresta Palangka Raya Atur Arus Lalin di MI Muslimat NU saat Jam Istirahat Sekolah

Artikel

Tradisi Penyambutan Komandan Pasmar 3 Di Bumi Tanah Malamoi

Artikel

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Warga sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Upaya mencegah kejadian tindak pidana personel Sat Samapta lakukan Patroli di Obvit, Obter dan Lembaga Pemerintahan

Uncategorized

Personel Sat Samapta Rutin laks Patroli Dialogis untuk ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Artikel

Pangdam ku Ditengah Perjalanan Menuju AKS Pangdam Tanjungpura Bantu Kesulitan Rakyat

BERITA UTAMA

Tutup Diklat Satpam Gada Pratama di Kota Tegal, Ini Pesan Dirbinmas Polda Jateng