Bati Tuud Koramil 08/Alian Hadiri Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Krakal

KEBUMEN, Bati Tuud Koramil 08/Alian Serma Sugeng menghadiri acara peringatan lsra Mi’raj Nabi Muhammad SAW bertempat di Masjid Ainul hidayah Desa Krakal Kecamatan Alian, Kabupaten Kebumen. Minggu (5/2/23).

Hadir dalam kegiatan itu Camat Alian Sampurno S. Sos .M.M, Kapolsek Alian diwakili Aiptu Nanang, Danramil 08/Alian di wakili Serma Sugeng, Kades Krakal Agus Parwidi, Pembicara Habib Muhammad Rizal Alaatos, Toga, Tomas, Toda, Desa Krakal, Masyarakat Krakal dan sekitar.

Baca juga  Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Wisuda Taruna/Taruni Prabhatar Akademi TNI dan Akpol Tahun 2023

Dalam kesempatan itu, Bati Tuud Koramil 08/Alian Serma Sugeng dalam sambutannya mengatakan.” jadikan kegiatan ini sebagai pedoman dan jangan asal lewat begitu saja sehingga makna dari peringatan Isra Mi’raj akan dapat diaplikasikan dengan benar, khususnya sholat kita yang harus kita kaji lagi, apa rukunnya apa sunnahnya, apa bacaannya bahkan wudhunya, semua itu perlu keilmuan.” Imbuh Sugeng.

Baca juga  Polsek Sebangau Gencar Sosialisasi Bahaya TPPO Sampai kepada Masyarakat

“Dengan Isra Miraj ini semoga kita bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi, taat kepada agama dan selalu bersyukur atas apa yang telah diberikan Allah SWT kepada kita semua,” pungkasnya. (Ramil 08).

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gatur Lalin Pagi Guna Memberikaan Kenyamanan Dan Kelancaran Kepada Masyarakat Saat Berkendara

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Artikel

Gelar Bakti Sosial, Sat Binmas Polres Pulang Pisau Berbagi Paket Sembako

Artikel

Selamat datang Presiden Turkiye

HUKRIM

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam

Uncategorized

Petugas Patroli Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam di kawasan Lingkungan Obyek Vital.

Artikel

Danramil 1612-04/ Borong Hadiri Penyerahan Tugas Bupati Manggarai Timur kepada Penjabat Bupati Manggarai Timur Tahun 2024

Artikel

Selain Petani Padi Personel Kodim 1009/Tanah Laut Juga Melaksanakan Pendampingan Kepada Semua Petani Di Wilayah Desa Binaan