Home / Uncategorized

Rabu, 25 September 2024 - 19:25 WIB

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Anggota Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pulang Pisau memberikan peringatkan kepada pengendara motor yang tidak menggunakan helm dengan mengabaikan keselamatan dirinya dan pengguna jalan yang lain, Selasa (24/9/2024). Pukul 10.00 WIB

Kasat Lantas AKP Nurhadi menjelaskan bahwa teguran kami berikan salah satunya ke pengendara sepeda motor yang tidak memakai helm SNI saat berkendara,” ujar Kasat Lantas

Baca juga  Dukung RUU TNI Sejumlah Elemen Masyarakat Gelar Aksi Simpatik Di Jalan A. Yani Depan Makodim 1009/Tanah Laut

Selain pengendara sepeda motor, Personil Polantas juga memberi teguran ke pengemudi mobil yang tidak mengenakan safety belt (sabuk pengaman).kemudian, pihaknya juga memberi arahan kepada pengemudi mobil angkutan barang agar tidak membawa penumpang di atas kabin. guna menjaga keselamatan dalam berkendara.

 

Selanjutnya, personel Polantas juga memberikan arahan dan edukasi melalui imbauan maupun brosur ke pengguna Jalan terkait keselamatan berlalu lintas. terakhir, pihaknya melakukan pengamanan dan penjagaan maupun pengaturan arus lalulintas di Jalan raya.

Baca juga  Jaga Kondusifitas Sepanjang Liburan Idul Adha 1445 H, Polres Tegal Kota Tingkatkan Giat Patroli

Harapannya, dengan adanya Patroli ini, masyarakat akan merasa aman dan nyaman saat berkendara. Serta, kegiatan ini harapannya akan menekan angka kecelakaan lalulintas di Jalan raya Seputaran Kota Pulang Pisau,” ujar Kasat Lantas

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD dimalam hari

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Artikel

Anggota Koramil 01/Sambas Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Drainase Di Desa Tumok Manggis

Artikel

Bungkam Polsek Camplong, Dugaan Pabrik Rokok Ilegal Bayar Damai Mencuat

Artikel

Babinsa Koramil 1406-06/Pammana Sosialisasikan Pengelolaan Lahan kepada Kelompok Tani

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Cooling System Dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Selesai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Kontrol Kondisi 30 Tahanan

Uncategorized

Babinsa Koramil 06/Sruweng Laksanakan PAM Gereja Dalam Perayaan Kebaktian Malam Natal Tahun 2023