Home / Uncategorized

Jumat, 15 November 2024 - 17:49 WIB

Bhabinkamtibmas Food Estate Polsek Pandih Batu Bripka Oktobery Sambangi warga dengan Beri Imbauan kamtibmas

 

Polres Pulang Pisau – Sebagai salah satu upaya dalam menanggulangi dan mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, Personel Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melalui Bhabinkamtibmas melakukan Door to Door System (DDS) dan menghimbau masyarakat, Selasa (15/11/2024) pagi.

Baca juga  BRIGADE 571 TMP MADURA TERIMA SURAT SP2HP KE 8 DARI POLRES SUMENEP, TERKAIT KASUS TUKS PENYELIDIKAN TERUS BERLANJUT

Personel Polsek Pandih Batu juga memberikan edukasi kepada masyarakat dengan menggunakan spanduk maupun pamflet.

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman menuturkan, upaya mencegah terjadinya gangguan kamtibmas khususnya di wilkum Polsek Pandih Batu.

Baca juga  Dalam mengantisipasi Angka Kecelakaan Lalu Lintas Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi KRYD

“Kita harus terus gencar memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat agar mencegah terjadinya gangguan kamtibmas seperti tindak kriminal, karhutla maupun laka lantas,” tutup Iptu Sutarman

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Jaga Kesehatan Personel, Satgas Banops Subsatgas Dokkes Polres Pulpis Periksa Kesehatan dan Berikan Vitamin

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasi Program Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli)

Uncategorized

Personel Polsek Sebangau Sosialisasikan Pelayanan Publik akun medsos Polsek Sebangau Kuala

Artikel

DINILAI TIDAK LAYAK, WARGA TETAP AKAN MENOLAK PERGANTIAN PJ KADES BANYUMAS !!

Uncategorized

Program Saber Pungli Konsisten di Sosialisasikan di Wilkum Polsek Maliku

Artikel

Grand Opening Rizky Motor 2, Cabang Baru Hadir di jalan Raya Panglegur

Artikel

Wakapolres Pamekasan Pimpin Bagikan Brosur Operasi

Uncategorized

Pembagian brosur kepada masyarakat kab Pulang Pisau
error: Konten dilindungi!!