Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 28 Oktober 2025 - 16:04 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Patroli Wilayah dan Pantau Lokasi Rawan Laka Lantas

Gelar Patroli Wilayah dan Pantau Lokasi Rawan Laka Lantas (foto/darksalmon-herring-325340.hostingersite.com)

Gelar Patroli Wilayah dan Pantau Lokasi Rawan Laka Lantas (foto/darksalmon-herring-325340.hostingersite.com)

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan patroli wilayah sekaligus pemantauan terhadap titik-titik rawan kecelakaan lalu lintas (laka lantas), pada Senin (27/10/2025).

Kegiatan patroli tersebut dipimpin langsung oleh Kanit Turjagwali Satlantas Polres Pulang Pisau Aiptu FX. Agus Prihanto. dengan menyasar sejumlah titik rawan laka dan daerah yang dinilai membutuhkan kehadiran petugas kepolisian untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Baca juga  Polsek Kuta Salurkan Paket Sembako Bantuan Kemanusiaan Untuk Negeri Wujud Polri Peduli Masyarakat

“Giat ini merupakan bagian dari upaya preventif untuk mengurangi potensi kecelakaan lalu lintas dan menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif,” ujar Aiptu FX Agus Prihanto.

Baca juga  Polsek Maliku Melaksanakan Kegiatan Cooling System Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat.

Dalam kegiatan tersebut, personel tidak hanya melakukan pengawasan lalu lintas, tetapi juga menyampaikan imbauan kepada pengendara agar lebih berhati-hati dan tetap mematuhi aturan lalulintas

Patroli wilayah ini merupakan kegiatan rutin yang ditingkatkan guna mencegah gangguan kamtibmas dan memastikan kenyamanan masyarakat dalam beraktivitas.

Share :

Baca Juga

Artikel

Bangun Petarung Tangguh, Dankodiklatal Resmikan Dojo Hiu Ksatria Kodikmar

Uncategorized

Tak Henti-hentinya Polsek Sebangau Kuala Giat Lakukan KRYD

Uncategorized

Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan cegah Karhutla kepada masyarakat

Artikel

Perkokoh Sinergitas TNI POLRI, Anggota Koramil 04 Jawai Bersama Polsek Laksanakan Senam

Artikel

Brimob Kalteng Bergerak Cepat Evakuasi Warga yang Tersambar Petir di Gunung Unsung Murung Raya

Artikel

Percepat Capaian Target, Panitia Ajudikasi PTSL Diambil Sumpah

Uncategorized

Sambangi Warga Masyarakat, Polsek Maliku Himbau untuk Berperan Aktif Menjaga Kamtibmas Tetap Kondusif

BERITA UTAMA

Sempat Tergeletak, Satsamapta Polresta Palangka Raya Hubungi Keluarga Pria Mabuk