Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Senin, 8 Mei 2023 - 18:43 WIB

Danramil 06/Sruweng Hadiri Acara Lepas Sambut Camat dan Sekcam Sruweng

KODIM 0709/KEBUMEN – Danramil 06/Sruweng Kapten Inf Budi Riyanto menghadiri Acara Lepas Sambut Camat Sruweng dari Bapak Tamim Sobri, S.IP.,M.M kepada Bapak Suparmo, S.Sos, M.M. dan Juga di Ikuti Lepas Sambut Sekcam Sruweng dari Bapak Drs. M. Anwarudin kepada Bapak Bapak Basori, S.IP.di Pendopo Kecamatan Sruweng. Kamis (04/05/2023)

Hadir dalam acara tersebut Camat Sruweng Bapak Tamim Sobri Beserta Ibu, Camat Baru Bapak Suparmo, S.Sos, M.M,.beserta Ibu, Danramil 06/Sruweng, Kapolsek Sruweng AKP Mardi,. S.H.,M.M, Kades Se-Kecamatan Sruweng, Babinsa Koramil 06/Sruweng Serma Tambah, Bhabinkamtimas Polsek Sruweng Aiptu Sri Wahyudi, Ketua Paguyuban Kades Se Kecamatan Sruweng Bapak H. Sutop, Ketua PPDI Kecamatan Sruweng Bapak Muzaki,S.Sos dan para undangan.

Baca juga  Cegah Kebakaran Hutan dan lahan, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Komandan Koramil 06/Sruweng Kapten Inf Budi Riyanto berkesempatan menyampaikan sambutan dengan pergantian pejabat diharapkan dapat mempertahankan dan meningkatkan sinergitas yang sudah terjalin selama ini antara TNI, Polri, dan Kecamatan Sruweng.
“Pergantian pejabat merupakan hal yang biasa dalam sebuah organisasi. Semoga dengan kepemimpinan pejabat baru dapat melayani warganya dengan baik pula,” Ungkapnya.

Baca juga  Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Bersama Warga Kerjabakti Pembersihan Masjid Ciptakan Kenyamanan Dalam Beribadah

Bapak Suparmo, S.Sos kini resmi menjabat sebagai Camat Sruweng menggantikan Bapak Tamim Sobri, S.IP.,M.M Prosesi Lepas-sambut ditutup dengan do’a, dilaksanakan penandatanganan berita acara serah terima jabatan dan penyerahan cendramata dengan keadaan aman dan lancar.(Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Ini Pesan Babinsa Koramil 06/Sruweng, Saat Jadi Pembina Upacara Di SD N 2 Tanggeran

Artikel

Polresta Banyuwangi Ungkap Kasus, Narkoba Sita 2 Kilogram Sabu

Artikel

Kapolres Tuban Kembali Tegaskan Netralitas Polri Dalam Pelaksanaan Pilkada 2024

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam Monitoring Sitkamtibmas di Wilkumnya.

Artikel

Jelang Pawai Takbir Idul Fitri, Polres Pulang Pisau Gelar Apel Kesiapan Pengamanan

Artikel

Antisipasi Satlantas Batang: Persiapan Matang Jelang Masa Mudik di Tol Batang – Semarang

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Melaksanakan Patroli Pam Obyek Dalam Rangka OMB Pemilu 2023 – 2024

Artikel

Ngeriii Rentenir Ancam Bunuh Warga Perkara Utang