Home / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / POLRI / Tag / TargetNews.id

Selasa, 10 Oktober 2023 - 15:50 WIB

Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

 

Polres Pulang Pisau- Kanit Sabhara Polsek kahayan kuala, Resor Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan sambang dan himbauan warga agar tidak membakar hutan dan lahan di Kecamatan kahayan kuala, kabupaten pulang pisau, Selasa (10/10/2023).

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu Gendut Prasetyo.,S.H., Menuturkan Kegiatan Patroli terus serta memberikan himbauan kepada warga tentang karhutla, untuk mendeteksi sejak dini pada lahan yang berpotensi terjadinya kebakaran hutan sehingga dapat mengantisipasi terjadinya karhutla.

Baca juga  Non Fisik TMMD Sengkuyung Tahap II Kodim 0709/Kebumen Berikan Sosialisasi Bahaya Pernikahan Dini

Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan edukasi dini kepada Masyarakat agar mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan bebas asap-asap, “Sayangilah anak dan keluarga kita

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Penyuluhan Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

Diharapkan masyarakat sadar bahwa membakar hutan atau lahan dapat menggangu kesehatan, dan masyarakat pun mengetahui sanksi pidana pembakaran hutan dan lahan” demikian tutup Iptu Gendut Prasetyo.,S.H. di akhir percakapannya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kodim 0709/Kebumen Gelar Komsos Dengan Aparat Pemerintah Kabupaten Kebumen TA. 2023.

BERITA UTAMA

NIAT TULUS KADES SAPEKEN TERUJUT WARGANYA DALAM MENUNAIKAN IBADAH HAJI UMRAH.

BERITA UTAMA

Guna Menjaga stabilitas keamanan yang tetap kondusif Personil Satbinmas sambangi Tokoh Masyarakat

BERITA UTAMA

Dede Loui Resmi Pimpin Askot PSSI Tegal 2022-202

Artikel

Peringati Hari Disabilitas Internasional, Korem 071/Wijayakusuma Pelopori Gerakan Orang Tua Asuh Disabilitas Ganda

BERITA UTAMA

Kajati Jatim Resmi Buka POR HBA Ke 63, Menang Kalah Bukan Segalanya

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Giat KRYD di wilayah kecamatan Sebangau Kuala

Artikel

Terpantau Lancar, Tinjauan Pj Bupati Tegal di Sejumlah TPS