Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / POLRI / Tag / TargetNews.id

Rabu, 11 Oktober 2023 - 17:15 WIB

Melalui Program Bajaka Presisi Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau Ajak Anak – anak Membaca

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Motor Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau kepada Anak-Anak di desa Binaan, Rabu (11-10-2023) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan melalui Bhabinikamtibmas Food Estate menyampaikan, sasaran Kegiatan Motor Bajaka Persisi anak anak dan pemuda pemudi serta Masyarakat yg berada di sekitar daerah terpencil yang belum/tidak memungkinkan adanya perpustakaan permanen.

Baca juga  TIM BRIGADE 571 TMP MADURA MENDORONG TIM TP3 KABUPATEN SUMENEP MENERAPKAN PERDA NO 07 TAHUN 2016 TENTANG KEPELABUHANAN

Kegiatan Motor Bajaka Presisi ini menargetkan anak-anak, pemuda dan masyarakat umum yang berada di Wilayah Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau.

“Anak-Anak sangat antusias, bahkan mereka mengharapkan ada tambahan lagi untuk buku-buku bacaannya,” kata Bhabinkamtibmas.

Ia menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri.

Baca juga  Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese, Melaksanakan Anjangsana dengan Warga Binaan di Desa Kole, Kecamatan Satar Mese Utara

Motor Bajakah ini disulap dari motor Patroli Bhabinkamtibmas, Motor sambang untuk door to door serta motor pustaling yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

“Dalam kegiatan itu, disampaikan juga terkait pentingnya penerapan protokol kesehatan Covid-19,” pungkas Bhabinkamtibmas Food Estate.

Share :

Baca Juga

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Patroli Di Jalur Rawan Laka Lantas Untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

BERITA UTAMA

Kodim Sampang Vidcon TNI AD Manunggal Air dan Pencanangan Percepatan Penurunan Stunting Secara Virtual

Artikel

Bhabinkamtibmas desa sanggang menyambangi warga binaannya

BERITA UTAMA

Press Release Polresta Palangka Raya Ungkap Kasus Penusukan di Depan Warung Lingkar Luar

Artikel

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya.

Artikel

Komandan Yonmarhanlan IV Memberikan Pengarahan Kepada Seluruh Prajuritnya

Artikel

Jembatan Gantung Merah Putih di Kalinusu Selesai Dibangun

BERITA UTAMA

Persab Produsen Atlet Sepak Bola