Home / Uncategorized

Selasa, 28 November 2023 - 13:11 WIB

Cegah Tindak Kriminalitas di Sekitar, Personil Polsek Sebangau Kuala Lakukan KRYD

Personil Polsek Sebangau Kuala Lakukan KRYD

Personil Polsek Sebangau Kuala Lakukan KRYD

 

Polres Pulang Pisau – Antispasi Aparat Kepolisian dalam rangka memelihara sitkamtibmas yang kondusif, Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di desa Sebangau Permai. Senin (27/11/2023).

Kegiatan KRYD ini dengan sasaran peredaran minuman keras (Miras), Sejata tajam (sajam), Peredaran Narkoba, serta kejahatan tertentu.

Baca juga  Penling oleh Anggota Kamseltibcar Sebagai Upaya Ciptakan Situasi kamseltibcarlantas

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono, mengatakan kegiatan ini guna menekan peredaran Narkoba, Miras, Sajam serta tindak kejahatan lain di wilayah Kec. Sebangau Kuala Kab. Pulang Pisau.

Baca juga  HUT Ketum PDIP, Dewi Aryani, Sugono & Nok Farkhatun Gelar Penghijauan Hingga Bagikan Sembako & Santunan Lansia di Kabupaten Tegal

Harapan Kapolsek agar sitkamtibmas di wilkum Polsek Sebangau Kuala Aman dan kondusif serta dalam kesempatan ini juga Kapolsek menambahkan personil yang melaksanakan KRYD juga mengimbau kepatuhan terhadap kebijakan pemerintah dalam mencegah kejahatan.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pastikan aman di Obvit dan sekitarnya sat samapta gelar Patroli Stasioner

Artikel

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong, Bantu Evakuasi Pasien Orang Dengan Gangguan Jiwa

BERITA UTAMA

Sosialisasi Larangan Karhutla Sasar Penumpang Fery Penyebrangan

Artikel

Polres Tulungagung Intensif Melakukan Patroli di SPBU Jelang Mudik Lebaran Pastikan Ketersediaan BBM

Artikel

Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa, Menjalin Sinergitas

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Desa Jabiren Polsek Jabiren Raya dalam rangka pencegahan karhutla melaksanakan Sosialisasi Tentang Larangan Membakar Hutan dan Lahan di desa binaannya

BERITA UTAMA

Urip: Saya Siap Terima Kritik Demi Kemajuan Brebes