Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI

Minggu, 3 Desember 2023 - 16:08 WIB

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

 

Polres Pulang Pisau – Personel Piket Siaga Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, yang di Pimpin Kanit SPKT 1 Aiptu Lukman melaksanakan kegiatan Patroli di Rumah-rumah Kosong Desa Maliku Baru Kecamatan Maliku, Sabtu (02/12/2023) malam malam.

” Ini merupakan Salah satu kegiatan preventif yang di laksanakan oleh Petugas Kepolisian untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Maliku, Kami memerintahkan Jajaran Polsek Khususnya Polsek Maliku untuk memperbanyak kegiatan Preventif di Pemukiman Penduduk, obyek vital, Perkantoran, tempat ibadah, Pasar Malam dan sekolah-sekolah Ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K.,melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Baca juga  Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar ikuti Olahraga Bersama Sebagai Ajang Kesehatan Dan Keakraban

Tambahnya Patroli dilaksanakan secara rutin dan masif di daerah-daerah yang di anggap rawan kriminalitas, di jam-jam rawan, Kami tidak memberikan ruang bagi para pelaku kriminalitas.

Baca juga  Sambangi Pustu Sei Gohong, Aipda Priyo Sampaikan Pesan Kamtibmas

” Dengan adanya Kehadiran Anggota Kepolisian di tengah Masyarakat diharapkan dapat membantu masyarakat dan dengan adanya kegiatan Patroli ini masyarakat merasa tenang dan aman beristirahat di rumah bersama Keluarga ” tutup Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Kalipurwo Koramil 19/ Kuwarasan Bantu Pelayanan Posyandu di Lemangsari

BERITA UTAMA

Giat Rutin Polsek kahayan tengah Dalam mengantisipasi Angka Laka Lalin Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi KRYD

Artikel

H Slamet Junaidi Pamit Untuk Kembali Menuju Sampang Lebih Hebat Bermartabat

Artikel

Pelantikan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Organisasi Advokat Paralegal FERADI WPI Masa Bakti 2024 – 2029

Artikel

Minimalisir Laka Laut, Polresta Sidoarjo Masifkan Patroli Wilayah Perariran

BERITA UTAMA

Patroli Terpadu Pengecekan Sumber serta Ketersediaan air di daerah Rawan Karhutla Wilkum Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., Beserta Seluruh Keluarga Besar Kodim Karanganyar mengucapkan : Dirgahayu Korem 074/Warastrama ke 57

Artikel

Upaya cegah Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Dialogis dan berikan maklumat Kapolda