Home / BERITA UTAMA / POLRI

Selasa, 12 Desember 2023 - 19:08 WIB

Polisi Lakukan Pengaturan Pagi Bantu Penyeberangan Pelajar Masuk Sekolah

Polisi Lakukan Pengaturan Pagi Bantu Penyeberangan Pelajar Masuk Sekolah

Polisi Lakukan Pengaturan Pagi Bantu Penyeberangan Pelajar Masuk Sekolah

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Kehadiran petugas kepolisian pada pagi hari dijalan raya untuk melakukan pengaturan lalu lintas sangat diharapkan oleh masyarakat. Pada pagi ini Personel Satlantas Polres Pulang Pisau siap melaksanakan pengaturan lalu lintas untuk mencegah terjadinya kemacetan dan kecelakan lalu lintas di jalan raya yang merupakan tugas pokok kepolisian untuk memberikan keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat terutama masyarakat pengguna jalan raya, Selasa (12/11/2023).

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan pengaturan lalu lintas yang dianggap rawan terjadinya kemacetan, pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas dengan tujuan untuk menjaga keselamatan masyarakat pengguna jalan agar terhindar dari kecelakaan dan kemacetan lalu lintas. Pada lokasi tersebut jalan kampung area sekolah sehingga perlu kehadiran petugas kepolisian untuk melakukan pengaturan lalu lintas.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Sambangi Warganya terkait Tindak Pidana perdagangan Orang

Kegiatan pengaturan lalu lintas dilakukan di pagi hari sebagai bentuk kepedulian polisi terhadap kegiatan masyarakat untuk membantu melancarkan aktivitas masyarakat dijalan raya. Dimana pada pagi hari merupakan awal aktivitas masyarakat dalam bekerja atau melakukan aktivitas lainnya.

Pada kesempatan terpisah, Kasatlantas AKP Nurhadi, mengatakan arus lalu lintas cukup ramai disepanjang jalur protokol, maka diperlukan kehadiran petugas polisi untuk melakukan pengaturan lalu lintas. Kegiatan pengaturan lalu lintas mendapat respon positif dan apresiasi dari masyarakat pengguna jalan, sehingga masyarakat merasa aman, tenang dan nyaman dalam beraktivitas.

Baca juga  MOHON DOA RESTU DAN DUKUNGANYA SUYARNO,S.H., M.H UNTUK MELANJUTKAN

Dengan adanya kehadiran polisi lalu lintas dijalan raya diharapkan dapat mengurai kemacetan, mengurangi pelanggaran lalu lintas serta Laka Lantas dan terciptanya kenyamanan bagi masyarakat pengguna jalan dengan menyampaikan himbauan tertib berlalu lintas, utamakan keselamatan keluarga menunggu di rumah”, pungkas AKP Nurhadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kegiatan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada warga binaan

Artikel

Kababinkum TNI Membuka Acara Annual Meeting Cooperation TNI-ICRC Tahun 2025

BERITA UTAMA

Pendaftaran calon Ketua Mpc pp kota Pekan Baru Resmi di Tutup

BERITA UTAMA

KOMANDAN PASMAR 3 IKUTI PENGANGKATAN MENTERI PERTAHANAN RI SEBAGAI WARGA KEHORMATAN KORPS MARINIR

Artikel

Danrem 143/HO Dampingi Menteri Pertanian Melaksanakan Penanaman Perdana Kelapa Genjah dan Jagung di di Kab. Konawe Utara

Artikel

Beredarnya Video Peredaran Sabu Didalam Lapas Porong, MAPAN Jatim Minta Tes Urin Seluruh Petugas Lapas Porong

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas Pemilu 2024 Damai.

BERITA UTAMA

Monitoring Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Lanjut Komsos Dengan Perangkat Desa