Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 5 Januari 2023 - 17:02 WIB

Ayo Awali Tahun 2023 Dengan Disiplin Prokes

Polres Pulang Pisau – Anggota Satpolair Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sosialisasi kepada masyarakat pesisir Das Kahayan Pulang Pisau, Kamis ( 5 / 01 / 2023 ) Pagi.

Sosialisasi yang disampaikan Bripka Andi adalah tentang program 5 M guna menekan penyebaran Virus COVID-19 di lingkungan masyarakat yang tinggal di bantaran Das kahayan.

Bripka Andi menjelaskan hal tersebut dilakukan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19 dilingkungan pemukiman masyarakat di bantaran Dah Kahayan pada saat melakukan patroli serta mensosialisasikan Aplikasi SIAWAS yang dimiliki Satpolairud Polres Pulang Pisau apabila ada situasi yang emergency atau kejadian yang tidak diinginkan di perairan.

Baca juga  Patroli Malam Menyambangi lingkungan Perkantoran Personel Polsek Maliku Periksa Kwh Listrik

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasatpolair AKP. Hadri mengatakan, agar anggota Polair selalu mensosialisasikan Program 5 M (Menjaga Jarak, mencuci tangan dan Memakai masker, menghindari kerumunan serta mengurangi mobilitas yang tidak perlu) kepada masyarakat dibantaran Das Kahayan untuk mencegah penyebaran covid -19.

Baca juga  Penjelasan Kadispenad soal Eks Terpidana Pembunuhan Ajudan Kembali Berdinas di TNI AD

“Dengan kegiatan sosialisasi program 5 M yang rutin dilaksanakan diharapkan masyarakat di bantaran Das Kahayan diharapkan dapat menerapkan program 5 M tersebut di setiap kegiatan dari masyarakat di bantaran Das Kahayan,kecamatan Kahayan Hilir, kab.Pulang Pisau sehingga dapat memutus mata rantai penyebaran COVID-19 di pemukiman masyarakat di bantaran Das Kahayan,” ucapnya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Penling

Artikel

Simak cara yang di lakukan Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Uncategorized

Sambangi Warga Masyarakat Bhabinkamtinmas Polsek Maliku Sampaikan Waspada Penipuan Online

Uncategorized

Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan di Desa Binaan

Uncategorized

Sambangi warganya, simak penjelasan Briptu Maulana.

BERITA UTAMA

Polres Kediri Kota Bersama RSTN Gelar Pengobatan Gratis di Lereng Gunung Wilis

Uncategorized

Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

Artikel

Prajurit Marinir Setia Menjaga Pulau Batek Yang Tidak Berpenghuni