Home / BERITA UTAMA / POLRI

Minggu, 17 Desember 2023 - 00:27 WIB

Polres Pulang Pisau Siap Amankan Nataru 2024 dengan menggelar Rakor Internal

Polres Pulang Pisau Siap Amankan Nataru 2024 dengan menggelar Rakor Internal

Polres Pulang Pisau Siap Amankan Nataru 2024 dengan menggelar Rakor Internal

 

PULANG PISAU– Mempersiapkan pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) di wilayah hukum Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, menggelar rapat koordinasi internal yang dipimpin langsung oleh Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K didampingi Wakapolres Kompol. Edia Sutaata, S.H., M.H.

Bertempat di Aula Bhayangkari Polres Pulang Pisau, Sabtu (16/12/2023) pagi, kegiatan rakor juga turut dihadiri oleh para pejabat utama, perwira staf, Kapolsek Jajaran serta personel yang terlibat.

Baca juga  Hari Bhayangkara Ke-78, Polres Pasuruan Gelar Jum'at Curhat Dan Penebaran Benih Ikan Di Sungai

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. menyampaikan bahwa rakor bertujuan untuk membahas sistem pengamanan menyongsong Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 serta langkah antisipasi terjadinya gangguan kamtibmas.

Baca juga  Permudah Komunikasi Bhabinkamtibmas Bagikan Kartu Nama untuk Warga

“Dalam rakor juga dibahas terkait cara bertindak di lapangan selama pelaksanaan operasi lilin telabang nantinya. Dengan mengedepankan sinergitas antar instansi, TNI, Polri, Pemerintah Daerah guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang merayakan Natal dan liburan tahun baru,” pungkasnya.(humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Patroli Malam, Piket Koramil 19/ Kuwarasan Jalin Silaturahmi Dengan Warga

Artikel

Muhammad kadafi : HUKUM WARIS MENGATUR YANG TIDAK DAPAT MENERIMA WARISAN PEWARIS

BERITA UTAMA

Senyum Lebar Menghiasi Lelah Anggota Satgas TMMD Ke 116 Regtas Dan Masyarakat Desa Lubuk Dagang.

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Sosialisasi Bullying

Artikel

Sertijab, AKBP Achmad Oka Mahendra Resmi Jabat Kapolres Brebes Gantikan AKBP Guntur M Tariq

Artikel

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Artikel

Personel Polsek Maliku Sosialisasi Kepada Masyarakat Kecamatan Maliku

BERITA UTAMA

Maksimalkan Tugas Kepolisian, Polresta Palangka Raya Laksanakan Serah Terima