Home / Artikel / BERITA UTAMA / POLRI

Jumat, 22 Desember 2023 - 19:58 WIB

Personil Polsek Jabiren Raya Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Personil Polsek Jabiren Raya Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Personil Polsek Jabiren Raya Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Jabiren Raya Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, sosialisasi tentang Aplikasi Super APP kepada masyarakat sekaligus menyampaikan untuk Dumas bisa melalui WA Polsek Jabiren Raya, Kecamatan Raya, Kabupaten Pulang Pisau, Jum’at (22/12/2023) Siang

Baca juga  Proyek Tanpa Papan Informasi Publik, Lalu Viral: Pemdes Langsung Sat Set Pasang Papan Informasi Publik

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita S.I.K,

melalui Kapolsek Jabiren Raya Ipda Anang Toto Hidayanto menuturkan,

Kegiatan tersebut adalah upaya dari Polsek Jabiren Raya untuk mensosialisasikan Aplikasi Super APP dan Laporan Dumas melalui Call Center yang sudah

Baca juga  Warga Sungai Awan Antusias Sambut Cagub Norsan dalam Ekspresi Semangat Baru

di sosialisasikan ke masyarakat yang ada Wilayah Jabiren Raya

“Kegiatan tersebut guna mempercepat respon apabila adanya aduan dari masyarakat sehingga cepat dalam penanganan yang di adukan oleh masyarakat”Pungkas Kapolsek

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

DANYONMARHANLAN X HADIRI MALAM PENGESAHAN PENCAK SILAT CABANG JAYAPURA

Artikel

Puluhan Peserta Ikuti Sosialisasi, Edukasi dan Bukber JULEHA di Kecamatan Jatibarang

Artikel

Sambang Kamtibmas Presisi Sat Binmas Polres Pulang Pisau Ke Masyarakat Di Desa Hanjak maju

Artikel

Kodim 0713 Brebes Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an dan Buka Puasa Bersama

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Pengamanan Petugas PLN Bersihkan Pohon

BERITA UTAMA

CEGAH TERJADINYA KEBOCORAN DOKUMEN/INFORMASI DAN BEREDARNYA DOKUMEN RAHASIA TNI AL/MARINIR Edisi No. 02/III/2023/Dispen

Artikel

Babinsa Koramil 04/Kra Dampingi Kegiatan Gerakan Pengendalian Hama dan Penyakit (GERDAL) Preventif Poktan Margo Rahayu.

BERITA UTAMA

Pelantikan dan Penyumpahan Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 43/1 Buat Keluarga Bangga