Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Sabtu, 30 Desember 2023 - 19:19 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Tentang Media Sosial Polres Pulang Pisau

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Tentang Media Sosial Polres Pulang Pisau.

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Tentang Media Sosial Polres Pulang Pisau.

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan sambang ke Desa Sebangau Permai Kecamatan Sebangau Kuala, kabupaten pulang Pisau, Sabtu (30/12/2023)

Sasaran sambang kali ini yaitu terhadap masyarakat Desa Sebangau permai kecamatan Sebangau Kuala

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Sebangau Kuala IPDA Suripno Mulyono. menuturkan, kegiatan sambang dan silaturahmi kamtibmas untuk memperkenalkan Pelayanan Publik Call Center Polsek Sebangau Kuala ke Masyarakat dimana dalam kegiatanya Personil Polsek Sebangau Kuala memberi penjelasan tentang Call Center Polsek sebangau kuala kepada masyarakat tujuanya yaitu agar masyarakat lebih mudah dalam hal Laporan, Pengaduan, Memberikan Informasi sekalipun jika ada Masyarakat yang mengalami Gangguan Kamtibmas dapat langsung menghubungi Call Center Polsek Sebangau kuala dengan demikian Personel Polsek Sebangau Kuala dapat lebih cepat dalam hal pelayanan.

Baca juga  Arti Prasasti TMMD Reguler 118 Brebes

“Dengan di adakannya
sambang dan sosialisasi tersebut harapanya masyarakat akan merasa terbantu oleh kehadiran Polisi khususnya Personel Polsek Sebangau Permai”. Tutur Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

Komandan Pasmar 2 Buka Try Out Binsat Pasmar 2 Tahun 2024

Artikel

Penghujung Ramadhan 1445 H, Kodim 1002/HST Salurkan Zakat Fitrah

BERITA UTAMA

Saat melaksanakan Patroli Dialogis petugas berikan Kamtibmas

BERITA UTAMA

SAMBANG LERGUNONG, KAPOLRES BANGKALAN GELAR JUM’AT CURHAT KAMTIBMAS JELANG HARI BHAYANGKARA KE 77

BERITA UTAMA

Personel Sat Polairud Polres Pulang Pisau menghimbau Warga Agar Selalu Mentaati Protokol Kesehatan

Artikel

Maksimalkan Pertumbuhan Tanaman Padi, Babinsa Kelurahan Tanjungsari Bantu Petani Bersihkan Gulma

BERITA UTAMA

Maksimalkan Tugas dan Pelayanan, Polresta Palangka Raya Laksanakan Serah Terima Dinas

Artikel

Kenang Jasa Pahlawan, Dandim 1002/HST Pimpin Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Kusuma Bangsa