Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Jumat, 5 Januari 2024 - 19:03 WIB

Anggota Samapta Polsek Kahayan Kuala Sosialisasikan Tentang Pembuatan SKCK

Anggota Samapta Polsek Kahayan Kuala Sosialisasikan Tentang Pembuatan SKCK

Anggota Samapta Polsek Kahayan Kuala Sosialisasikan Tentang Pembuatan SKCK

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, terus sampaikan tata cara pengajuan syarat pembuatan SKCK kepada masyarakat di Kecamatan Kahayan Kuala, Kabupaten Pulang Pisau, Selasa (05/1/2024).

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo., S.H, menyampaikan kami berusaha melayani masyarakat dengan memberikan pengetahuan kepada masyarakat dalam pembuatan SKCK.

Baca juga  Sudah Ada Temuan, Namun Belum Bisa Untuk Diungkapkan Ke Publik, Ungkap Ivan Kasi Intel Kejari

Diharapkan para pemohon atau masyarakat dapat dengan mudah dalam melengkapi syarat pembuatan SKCK. Sehingga pada saat membuat SKCK tidak merasa ragu, karena tidak mengetahui syarat-syaratnya

Baca juga  Sinergi Koramil dan Pemerintah dalam Acara Pelepasan Jamaah Haji di Masjid Besar Nurul Huda

Inilah wujud pelayanan Kepolisian kepada masyarakat, semoga dengan adanya sosialisasi ini masyarakat lebih mudah dalam melengkapi persyaratan SKCK

Share :

Baca Juga

Artikel

Permudah Komunikasi Bhabinkamtibmas Bagikan Kartu Nama untuk Warga

Artikel

Komandan Kodim 1008/Tabalong Ikut Serta dalam Pelepasan Pendistribusian Logistik Pilkada

Artikel

TNI-Polri Wilayah Jajaran Korem 071/Wijayakusuma Siap Amankan Kondusifitas Wilayah Jelang Pemilu

BERITA UTAMA

Tingkatkan Kehadiran Polri Satlantas Polres Pulang Pisau Rutin Gelar Pengaturan Pagi

BERITA UTAMA

Danramil 1612 -07/Satar Mese Resmikan Pompa Hidram Air Bersih Di Desa Lolang Kecamatan Satar Mese

BERITA UTAMA

Idul Adha 1444H, MRD Grup Berbagi Daging Qurban Kepada Wartawan Dan Yatim/Piatu

Artikel

Kejurprov Bola Voli U -15 se Jatim di GOR Delta Selesai Digelar, Berikut Pemenangnya

BERITA UTAMA

Peringati Hari Bumi Sedunia, Polres Gresik Tanam Pohon Mangrove di Kali Mireng