Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Rabu, 17 Januari 2024 - 16:53 WIB

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan Pemilu Damai

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan Pemilu Damai

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan Pemilu Damai

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat tentang Kecamatan Maliku, Rabu (17/01/2024) pagi.

Sambil menyampaikan imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi.

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi, mengatakan bahwa,

kegiatan ini dilakukan secara rutin agar meningkatkan keamanan lingkungan juga untuk meminimalkan gangguan kamtibmas.

Baca juga  Selalu siap Personil Polsek Sebangau Kuala giat Patroli guna Cegah Kriminalitas.

“Dalam kegiatan ini, kami dari Kepolisian Sektor Maliku memberikan imbauan mengenai kamtibmas, pencegahan laka lantas dan pencegahan karhutla,” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

Anggota Koramil 03/Tebas Hadiri Sajadah Fajar Di Masjid Nur Huda Desa Seberkat Kecamatan Tebas

Artikel

Kapolsek Kahayan Tengah dan Bhayangkari Berbagi Takjil: Buka Puasa Bersama Warga dan Anak Pengajian

Artikel

Personil Polres Pamekasan Gelar Latihan Menembak

BERITA UTAMA

Peringati Hari Anak Nasional Tahun 2023, Ketua Persit KCK Cabang XXIX Kodim 0709/Kebumen Ikuti Webinar

Artikel

Gerak Cepat Polres Blitar, Berhasil Amankan Dua Tersangka Curat

BERITA UTAMA

Pasca Lebaran, Polsek Sabangau Gelar Jum’at Curhat di Kameloh Baru

Artikel

BKKBN dan MUI Jatim : Sepakati Langkah Strategis Cegah Fenomena Pernikahan Anak

Artikel

Yonbekpal 1 Marinir Dukung Kegiatan Peninjauan Dapur Umum Makan Bergizi Gratis