Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Kamis, 25 Januari 2024 - 15:24 WIB

Sat Lantas Polres Pulang Pisau cegah kecelakaan dengan meningkatkan Patroli di daerah rawan laka lantas

Sat Lantas Polres Pulang Pisau cegah kecelakaan dengan meningkatkan Patroli di daerah rawan laka lantas

Sat Lantas Polres Pulang Pisau cegah kecelakaan dengan meningkatkan Patroli di daerah rawan laka lantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Guna mengantisipasi dan menekan angka kecelakaan lalu lintas,

Sat Lantas polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan Patroli daerah rawan laka, Kamis (25/1/2024).

Pelaksanaan kegiatan tersebut dipimpin oleh Kasat Lantas AKP Nurhadi dan Personil Sat lantas Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Danramil 1612-02/Komodo bersama Forkopimda Kabupaten Manggarai Barat Gelar Jalan Sehat dan Kampanye Labuan Bajo Bebas Sampah dalam Rangka Peringatan Hari Koperasi Nasional ke-76

Kasat Lantas AKP Nurhadi mengatakan ini merupakan kegiatan rutin yang di lakukan Sat lantas Polres Pulang Pisau dalam memgatisipasi menekan angka kecelakaan di wilayah hukum Polres Pulang Pisau.

“Diharapkan dengan kegiatan ini Terciptanya situasi Kamseltibcar Lantas di Kabupaten Pulang Pisau yang aman lancar dan kondusif serta menekan angka kecelakaan,” Ujar AKP Nurhadi.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Melaksanakan Sambang Desa dan Menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

Selain itu Satlantas Polres Pulang Pisau akan selalu berkordinasi dan bersinergi dengan Intansi terkait terutama berhubungan dengan Lalu lintas sehingga bisa terciptanya Kamseltibcar lantas.

Share :

Baca Juga

Artikel

Bhabinkamtibmas Polres Brebes Siap Amankan Pilkada 2024

BERITA UTAMA

JUMAT GEMBIRA, PRAJURIT YONIF 10 MARINIR LAKSANAKAN HANMARS 10K, MAKAN BERSAMA, LOMBA JOGED DAN BERNYAYI

Artikel

Kebersihan Lingkungan Jadi Prioritas, TNI dan Masyarakat Muara Uya Bersinergi

Artikel

Peringati Hari Jadi ke -76 Polwan Polres Jember Salurkan Bantuan Sosial di TPA

BERITA UTAMA

Cegah Tindak Pidana Premanisme, Polsek Maliku Gencarkan KRYD

BERITA UTAMA

Polres Situbondo Berhasil Amankan Pelaku Penganiayaan Petugas Taman Nasional Baluran

Artikel

Operasi Ketupat Semeru 2024 Polres Tulungagung Masifkan Patroli Perumahan yang Ditinggal Mudik

BERITA UTAMA

32 Tahun Mengabdi Alumni Milsuk IX Jateng dan DIY Gelar Reuni Akbar