Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Kamis, 25 Januari 2024 - 15:27 WIB

Polres Pulang Pisau Lakukan Edukasi dan Teguran Pada Pengendara Motor yang Tidak Memakai Helm

Polres Pulang Pisau Lakukan Edukasi dan Teguran Pada Pengendara Motor yang Tidak Memakai Helm

Polres Pulang Pisau Lakukan Edukasi dan Teguran Pada Pengendara Motor yang Tidak Memakai Helm

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau rutin melakukan pengaturan lalu lintas di Jalan Kota Pulang Pisau, demi menciptakan serta mewujudkan ketertiban di jalan raya, Kamis (25/1/2024).

Di tengah pengaturan lalu lintas pada, anggota Satlantas di lapangan menemukan masih ada masyarakat pengguna jalan yang melanggar aturan berlalu lintas, yaitu dengan tidak memakai helm.

Baca juga  Wadan Brigif 2 Marinir Terima Lattekpas Siswa Diktukpa Angkatan LIV Korps Marinir TA. 2025

Ketika menemukan pelanggar lalu lintas secara kasat mata di jalan raya, petugas lebih mengutamakan edukasi dan teguran.

“Besar harapan melalui edukasi dan teguran simpatik ini, masyarakat bisa semakin menyadari pentingnya mematuhi aturan berlalulintas demi keselamatan diri sendiri maupun orang lain,” kata Kasatlantas AKP Nurhadi mewakili Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K.

Baca juga  Laksanakan Kegiatan Sambang Ps Kanitbinmas Polsek Maliku Sampaikan Larangan Karhutla

Dengan teguran simpatik ini diharapkan masyarakat Kabupaten Pulang Pisau bisa lebih menaati lalu lintas, demi keselamatan diri sendiri maupun pengguna jalan lain yang melintas.

“Sedangkan untuk kejadian laka lantas, tetap diproses sesuai peraturan perundangan-undangan yang berlaku,” tegasnya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kantor Pengacara Onesius Gaho,S.H.,M.H Sambangi Keluarga Korban Buaya Makan Manusia di Pulau Pulau Batu Timur

Artikel

Tak henti hentinya Anggota Satpolairud Datangi Masyarakat Pesisir Ajak Stop Karhutla

Artikel

Seleksi Perangkat Desa Miliaran Rupiah, Berhasil Diungkap Satreskrim Polresta Sidoarjo

BERITA UTAMA

Sat Binmas Polres Pulang Pisau sambang dan patroli dialogis sekaligus berikan himbauan Kamtibmas dan tingkatkan keamanan lingkungan sekitar

Artikel

Letkol Laut (P) Rizki Purnama Putra Jabat Danlanal Tegal

BERITA UTAMA

Polres Lumajang Terjunkan Personel Bantu Evakuasi Korban Bencana Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru

Artikel

Koramil Haruyan bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Selokan di Desa

BERITA UTAMA

Personel Polsek Rakumpit Terus Menggiatkan Patroli Kamtibmas