Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Minggu, 28 Januari 2024 - 20:33 WIB

Cooling System Bhabinkamtibmas Food Estate

Cooling System Bhabinkamtibmas Food Estate

Cooling System Bhabinkamtibmas Food Estate

 

Polres Pulang Pisau – Mengantisipasi adanya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah desa binaannya, Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres PulangPisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra secara rutin melaksanakan sambang.

Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kamtibmas kepada warga Desa Karya Bersama
Seperti pada minggu (28 Januari 2024) siang, Bripda Putu menyambangi wilayah RT.01 Desa Karya Bersama.

Baca juga  Problem Solving Polisi RW di Jember Mediasi Laporan Dugaan KDRT

Dalam sambang tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan kamtibmas terhadap Tokoh masyarakat dan warga lainnya.

“pada kesempatan ini kami mengajak untuk bersama sama menjaga keamanan lingkungan, ayo hidupkan kembali kegiatan Siskamling dilingkungan RT 01 untuk meningkatkan keamanan dan mencegah terjadinya guantibmas yang dapat meresahkan masyarakat”terang Bripda Putu.

Baca juga  TINGKATKAN KEMAMPUAN MENEMBAK, PRAJURI TD YONIF 6 MARINIR LAKSANAKAN MENEMBAK BARIKADE

Lebih lanjut Bripda Putu menerangkan apabila ada permasalahan di lingkungan agar segera di musyawarahkan bersama dan apabila membutuhkan kehadiran kepolisian segera hubungi Bhabinkamtibmas atau langsung Polsek.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Danramil 03/Tebas Hadiri Sajadah Fajar Pondok Pesantren Al-Amin Desa Sungai Kelambu.

Artikel

Lakukan Cooling System, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

BERITA UTAMA

Simak Akselerasi Kinerja Himpaudi Kabupaten, Untuk Pengembangan Dan Kemajuan PAUD Di Sampang

BERITA UTAMA

Dandim 0709/Kebumen Hadiri International Busines and Investment Forum ( IBIF ) TH. 2023

BERITA UTAMA

Sambangi Pasar Mingguan personil Satbinmas beri himbauan Kamtibmas kepada Para pedagang

Artikel

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Kajati Jatim Beserta Jajaran Kunjungi Telaga Ngebel Ponorogo 

BERITA UTAMA

Sambut Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke -69, Polres Ngawi Berbagi Sembako