Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Selasa, 30 Januari 2024 - 17:00 WIB

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Kenalkan Profesi TNI Pada Anak Paud

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Kenalkan Profesi TNI Pada Anak Paud

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Kenalkan Profesi TNI Pada Anak Paud

 

KUTOWINANGUN, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Serka Giyadi didampingi Babinsa Sertu Susiono memberikan sosialisasi kepada sejumlah anak guna mengebalkan profesi TNI kepada 26 siswa anak Paud di sekolah Paud Kencana Desa Kuwarisan, Kecamatan Kutowinangun Kabupaten Kebumen pada Sabtu, (27/01/2024).

Pengenalan profesi kepada siswa/siswi Paud kencana itu dimulai pada pukul 08.30 s.d 09.30 Wib, dalam kegiatan itu Serka Giyadi memaparkan kepada anak anak tentang adanya tiga matra, mulai matra darat, laut dan udara.

Baca juga  Warga Diminta Aplikatif Peran Moral, Babinsa Koramil 08/Alian Hadiri Peringatan Isra Mi’Raj Desa Karangkembang

Serka Giyadi juga mengenalkan nama nama pasukan elit angkatan darat dan mengenalkan jenis senjata yang digunakan untuk menjaga kedaulatan negara.

Baca juga  Pengacara Bodong Berkeliaran, LQ Indonesia Lawfirm Imbau Masyarakat Waspada

“anak anak kami kenalkan macam macam profesi mulai pasukan elit komando hingga persenjataannya, sehingga tujuannya mereka akan lebih mencintai TNI dan menggugah rasa cinta mereka terhadap TNI. ” ucap Serka Giyadi.

Usai melaksanakan kegiatan Serka Giyadi mengajak anak anak untuk foto bersama. (Ramil 09).

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tingkatkan minat baca warga binaan, Lapas Pamekasan tambah koleksi 150 buku dari Perpustakaan provinsi jatim

Artikel

Personel Polsek Maliku Hadir Amankan Kegiatan Ibadah Sholat Tarawih 1445 H

BERITA UTAMA

PERINGATI HUT BHAYANGKARA KE 77, POLSEK KEDAMEAN GELAR TASYAKURAN

Artikel

Harlah ke-49, RSMZ Sampang Gelar Lomba Code Blue

Artikel

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Artikel

Jajaran Kodim 1208/Sambas Laksanakan Karya Bakti TNI Satkowil Semester I Dengan Sasaran Bedah Rumah Milik Pak Mu’in Hasan

Artikel

Tingkatkan Disiplin Prajurit, Danyonmarhanlan VIII Laksanakan Jam Komandan

Artikel

Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar, Mendampingi Dan Meyakinkan Pembagian BLT Tepat Sasaran untuk Masyarakat Desa Benteng Ndope