Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Jumat, 2 Februari 2024 - 22:03 WIB

Polsek Banama Tingang 1×24 Jam Siap Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat

Polsek Banama Tingang 1x24 Jam Siap Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat

Polsek Banama Tingang 1x24 Jam Siap Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat

 

Polres Pulang Pisau – Dalam upaya memberikan pelayanan yang terbaik kepada Masyarakat Personil piket Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Standby 1 X 24 Jam di Mako Polsek Banama

 

Tingang untuk memberikan pelayanan kepada Masyarakat, Kec. Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, jumat (02/02/2024), Pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. Melalui Kapolsek Banama Tingang
Iptu Imam Maliki, S.Tr.K Menyampaikan, Selain melakukan kegiatan standby di Mako

Baca juga  TPI PEMBANGUNAN ZI GELAR VERIFIKASI LAPANGAN DI 4 SATKER JAJARAN KEMENKUMHAM JATIM

melayani Masyarakat Personil Polsek Banama Tingang juga melakukan pengecekan situasi seputaran Mako pada jam-jam tertentu serta

melakukan patroli kamtibmas di seputaran wilayah Kecamatan Banama Tingang guna mencegah terjadinya ganguan kamtibmas serta menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Baca juga  Meriahnya Festival Ramadhan dan Peringatan Nuzulul Quran 1444 H di Lapas Narkotika Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta

“Kegiatan tersebut kami lakukan sebagai bentuk pelayanan kami terhadap Masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Banama Tingang dan dengan ini kami akan selalu siap jika sewaktu-waktu dibutuhkan oleh Masyarakat yang memerlukan bantuan Anggota Kepolisian walaupun di hari libur sekalipun”. Iptu Imam

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Malam hari Personel Polsek Sebangau Kuala laks giat Himbauan Maklumat Kapolda Kalteng tentang sanksi pidana terhadap kebakaran hutan dan lahan.

Artikel

Kodim 1002/HST Dukung Ketahanan Pangan Nasional Melalui Penanaman Padi

Artikel

Polda Jatim Periksa 29 Saksi terkait Dugaan Praktik KKN dalam Seleksi Perangkat Desa di Kediri

Artikel

Ops Ketupat Semeru 2025 Berakhir, Polresta Malang Kota Catat Kecelakaan Menurun, Mudik-Balik Lebaran Aman

BERITA UTAMA

Ritual Thudong 32 Bhiksu Manca Negara Meninggalkan Wilayah Brebes

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli dan Pengaturan Lalin serta Himbauan Kamseltibcarlantas kepada pengendara

BERITA UTAMA

Roy Guswanto Terpilih Secara Aklamasi Sebagai Ketua Perbasi Periode 2023-2027

BERITA UTAMA

Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis