Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 01:32 WIB

Serda Agus Arahan Sampaikan Wasbang Kepada Siswa SMA Negeri 6 Barabai Tentang Pentingnya Disiplin

Foto: Serda Agus Arahan Sampaikan Wasbang Kepada Siswa SMA Negeri 6 Barabai Tentang Pentingnya Disiplin

Foto: Serda Agus Arahan Sampaikan Wasbang Kepada Siswa SMA Negeri 6 Barabai Tentang Pentingnya Disiplin

BARABAI-Babinsa Koramil 1002-08/Labuan Amas Utara Serda Agus Arahan memberikan wawasan kebangsaan kepada siswa SMA Negeri 6 Barabai dengan materi kedisiplinan.Kamis (05/01).

Dihadapan para siswa, Serda Agus Arahan menyampaikan bahwa pentingnya kedisiplinan dalam sikap dan perilaku bagi siswa dalam menempuh pendidikan.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Kepada Pengendara

Disiplin adalah syarat mutlak bagi siswa dalam melaksanakan belajar ataupun dalam meraih cita-cita, seperti disiplin waktu dan kegiatan di sekolah,”ucapnya

Foto: Serda Agus Arahan Sampaikan Wasbang Kepada Siswa SMA Negeri 6 Barabai Tentang Pentingnya Disiplin

Dengan kebiasaan disiplin kalian para siswa akan lebih mudah mengatur waktu antara belajar dan bermain baik di lingkungan sekolah maupun lingkungan bermasyarakat,”tambahnya

Baca juga  Sambangi Warga Dengan Humanis, personel Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Danramil 1002-08/Labuan Amas Utara Kapten Inf Andi Tiro menambahkan, bahwa kedisiplinan akan membawa kita dalam kesuksesan, orang tidak akan sukses tanpa mendisiplinkan dirinya dalam meraih tujuan,”tegas Danramil.(pendim1002).

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

SEHAT DAN GEMBIRA…..DANKORMAR GOWES BERSAMA PJU KORPS MARINIR

Artikel

Danrem 072/Pamungkas Kunjungi Kodim 0729/Bantu

Artikel

Ingatkan Penggunaan HP yang Bijak dan Bermanfaat, Babinsa Benjeng Datangi MAN 2 Gresik

BERITA UTAMA

Jalur Penyelamat Dan Portal Di Jalur Alternatif Bukit Klemuk, Sudah Rampung Pekerjaanya

Uncategorized

Sambut Lebaran, Kapolresta Palangka Raya dan Bhayangkari Bagikan Parcel di Pos Pengamanan

Uncategorized

Sambang di Desa Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla

BERITA UTAMA

Komandan Kodim 1208/Sambas Dampingi Gubernur Kalbar Serahkan Sembako Kepada Korban Banjir

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Laksanakan Pengamanan Deklarasi Cagub dan Wagub pada Pilkada Serentak 2024